IDENTIFIKASI KEMAMPUAN MAHASISWA DALAM PENGGUNAAN LEARNING MANAGEMENT SYSTEM (LMS) BERBASIS MOODLE DI UNIVERSITAS PAPUA

<p class="Abstract">Melalui pembelajaran berbasis LMS, peserta didik dapat belajar kapan dan di mana saja tanpa dibatasi oleh ruang dan waktu. Berbagai aktivitas dapat dilakukan dalam pembelajaran ini, misalnya diskusi online, pemberian tugas, download materi, upload materi, video pe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Irfan Irnandi (Author), Andi Fajeriani Wyrasti (Author), Firmansyah Firmansyah (Author)
Format: Book
Published: Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Majalengka, 2021-07-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:<p class="Abstract">Melalui pembelajaran berbasis LMS, peserta didik dapat belajar kapan dan di mana saja tanpa dibatasi oleh ruang dan waktu. Berbagai aktivitas dapat dilakukan dalam pembelajaran ini, misalnya diskusi online, pemberian tugas, download materi, upload materi, video pembelajaran, send massage dan sebagainya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kemampuan mahasiswa jurusan pendidikan matematika dalam penggunaan elearning fkip. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Prosedur penelitian ini terdiri dari 4 tahap yaitu 1) Persiapan penelitian, 2) Pengumpulan data, 3) Analisis data, 4) Penyajian data dan penarikan kesimpulan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Tehnik pengumpulan data terdiri dari Angket penelitian dan Wawancara. Data dianalisis secara kualitatif .Hasil penelitian ini adalah lebih dari 75% mahasiswa telah memiliki kemampuan dasar untuk menggunakan e-learning dalam proses pembelajaran. Kemampuan dasar yang dimaksud adalah mahasiswa telah mengetahui cara mengakses <em>elearningfkipunipa.org</em> seperti bisa login/logout, bisa bergabung kedalam kelas mata kuliah, bisa mengikuti pertemuan online, bisa mendownload materi/tugas, bisa mengirim tugas, dan bisa mengirim chat melalui forum diskusi. Namun untuk kemampuan mengerjakan kuis/tes secara langsung di <em>elearningfkipunipa.org</em> masih perlu ditingkatkan.</p>
Item Description:2528-102X
2541-4321
10.31949/th.v6i1.3155