Pembinaan Prestasi Olahraga Sepakbola Di Pusat Pendidikan Dan Latihan Putra Batang

Tujuan pembinaan prestasi olahraga sepakbola di Pusdiklat Putra Batang adalah untuk mengembangkan atlet sepakbola secara terencana, berjenjang dan berkelanjutan melalui pembinaan fisik, pembinaan teknik, pembinaan taktik dan pembinaan psikis atau mental. Atlet sepakbola di Pusdiklat Putra Batang ber...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wahyu Adhi Nugroho (Author)
Format: Book
Published: STKIP Muhammadiyah Kuningan, 2017-06-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan pembinaan prestasi olahraga sepakbola di Pusdiklat Putra Batang adalah untuk mengembangkan atlet sepakbola secara terencana, berjenjang dan berkelanjutan melalui pembinaan fisik, pembinaan teknik, pembinaan taktik dan pembinaan psikis atau mental. Atlet sepakbola di Pusdiklat Putra Batang berasal dari klub-klub sepakbola lokal dan sekolah sepakbola (SSB) yang berdomisili di Kabupaten Batang dan berhasil lolos seleksi yang dilakukan oleh para pemandu bakat (talents scouting) dan pelatih yang berlisensi. Potensi atlet dan pelatih yang berkualitas yang dimiliki oleh Pusdiklat Putra Batang, dukungan orangtua dan masyarakat seyogyanya dapat meningkatkan prestasi di tingkat regional  maupun nasional.. Kekurangan sarana dan prasarana berupa kepemilikan lapangan untuk berlatih, manajemen kepelatihan yang tidak disusun  dengan baik, kurangnya perhatian pengurus terhadap keberlangsungan pembinaan serta pembagian tugas yang tidak terstruktur menjadi hambatan dalam berlatih sehingga capaian prestasi Atlet sepakbola di Pusdiklat Putra Batang tidak optimal. Kesimpulan  bahwa  pembinaan prestasi Sepakbola di Pusdikklat Putra Batang termasuk belum maksimal berdasarkan pada data dan fakta secara nyata di lapangan.
Item Description:2443-1117
2655-1896
10.33222/juara.v2i2.43