Peran Kompetensi Profesional Guru terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa di MI Islamiyah Paweden

Kompetensi profesional guru mencakup penguasaan materi, pemahaman terhadap peserta didik, pembelajaran yang mendidik, pengembangan pribadi, dan penguasaan materi. Kemampuan berpikir kritis berperan penting dalam proses pengambilan keputusan untuk memecahkan masalah sehingga penting untuk dimiliki ol...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wahyu Firman Syah (Author), Muhamad Jaeni (Author)
Format: Book
Published: Islamic Elementary School Teacher Education Study Program, Faculty of Education and Teacher Training, K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan State Islamic University, Indonesia, 2023-05-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Kompetensi profesional guru mencakup penguasaan materi, pemahaman terhadap peserta didik, pembelajaran yang mendidik, pengembangan pribadi, dan penguasaan materi. Kemampuan berpikir kritis berperan penting dalam proses pengambilan keputusan untuk memecahkan masalah sehingga penting untuk dimiliki oleh peserta didik. Berdasarkan latar belakang tersebut penelitian ini bertujuan untuk: 1. mendeskripsikan kompetensi profesional guru di MI Islamiyah Paweden; 2. mendeskripsikan kemampuan berpikir kritis siswa di MI Islamiyah Paweden; 3. mendeskripsikan peran kompetensi profesional guru terhadap kemampuan berpikir kritis siswa di MI Islamiyah Paweden. Jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) guru di MI Islamiyah Paweden sebagian besar sudah memenuhi kompetensi profesional namun belum sepenuhnya memenuhi kriteria; 2) kemampuan berpikir kritis siswa cukup baik dalam memecahkan suatu masalah, kemampuan menyeleksi informasi, kemampuan mengenali asums-asumsi, kemampuan merumuskan hipotesis, dan kemampuan menarik kesimpulan; 3) peran kompetensi profesional guru terhadap kemampuan berpikir kritis siswa melalui berbagai metode mengajar, memberikan stimulus, dan diskusi.
Item Description:2797-3840
2797-992X
10.28918/ijiee.v3i1.1008