MUTU KELAS UNGGULAN MADRASAH ALIYAH DARUL ULUM BANYUANYAR PELENGAAN PAMEKASAN
Tulisan ini bermaksud untuk mendeskripsikan tentang<br />mutu kelas unggulan di Madrasah Aliyah Darul Ulum Banyuanyar.<br />Madrasah ini merupakan satu satu madrasah di pesantren yang<br />melakukan pelbagai langkah inovatif dalam penyelenggaraan kelas<br />unggulan. Hasil pe...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Institut Agama Islam Negeri Madura,
2014-12-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Tulisan ini bermaksud untuk mendeskripsikan tentang<br />mutu kelas unggulan di Madrasah Aliyah Darul Ulum Banyuanyar.<br />Madrasah ini merupakan satu satu madrasah di pesantren yang<br />melakukan pelbagai langkah inovatif dalam penyelenggaraan kelas<br />unggulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Penyelenggaraan<br />kelas unggulan dilatarbelakangi oleh pertimbangan ideologis-religius. <br />2) Mutu lulusan kelas unggulan dapat dilihat dari prestasi kejuaraan,<br />kemampuan siswa dalam berbahasa asing, prestasi dalam Ujian Akhir<br />dan diterimanya siswa pada beberapa perguruan tinggi ternama. 3)<br />Faktor pendukung kelas unggulan adalah kemampuan guru dalam<br />pembelajaran dan semangat pengasuh untuk menghasilkan lulusan<br />yang bermutu. |
---|---|
Item Description: | 1907-672X 2442-5494 10.19105/jpi.v9i2.411 |