Pengaruh Pemulihan Aktif Jogging Terhadap Penurunan Asam Laktat Pada Olahraga Bulutangkis

Asam laktat dapat dibersihkan lebih cepat dari dalam darah dengan cara melakukan aktifitas fisik yang ringan seperti jogging, berjalan. Fokus permasalahan pada penelitian ini adalah membandingkan sebuah recovery aktif terhadap penurunan kadar asam laktat pada atlet putra dan putrid bulutangkis Pengk...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Ainur Rasyid (Author), Nugroho Agung (Author)
Format: Book
Published: UIR Press, 2017-12-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 doaj_5675b899cb864e31b142330648ced324
042 |a dc 
100 1 0 |a Ainur Rasyid  |e author 
700 1 0 |a Nugroho Agung  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Pemulihan Aktif Jogging Terhadap Penurunan Asam Laktat Pada Olahraga Bulutangkis 
260 |b UIR Press,   |c 2017-12-01T00:00:00Z. 
500 |a https://doi.org/10.25299/sportarea.2017.vol2(2).710 
500 |a 2527-760X 
500 |a 2528-584X 
520 |a Asam laktat dapat dibersihkan lebih cepat dari dalam darah dengan cara melakukan aktifitas fisik yang ringan seperti jogging, berjalan. Fokus permasalahan pada penelitian ini adalah membandingkan sebuah recovery aktif terhadap penurunan kadar asam laktat pada atlet putra dan putrid bulutangkis Pengkab PBSI Sumenep. Recovery aktif jenis perlakuannya adalah jogging. Berdasarkan uraian permasalahan latarbelakang di atas, maka permasalahan dapat dirumuskan sebagai berikut: Adakah pengaruh recovery aktif jogging putra dan putrid terhadap penurunan asam laktat atlet bulutangkis? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh recovery aktif jogging terhadap penurunan asam laktat dengan membandingkan putra dan putrid atlet bulutangkis. Jenis metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah comparative research dengan membandingkan antara atlet putra dan putri di Pengkab PBSI Sumenep. Dari hasil penelitian yang dilakukan disimpulkan bahwa perlakuan recovery jogging dapat menurunkan kadar asam laktat pada tubuh dengan dilihat angka yang diperoleh pada perlakuan sebesar 4,75 mg/dL dan recovery jogging 2mg/dL (putra), sedangkan untuk atlet putrid juga mengalami penurunan sebesar 5,5 mg/dL dan recovery jogging 4,1 mg/dL. 
546 |a EN 
546 |a ID 
690 |a Bulutangkis 
690 |a Recovery 
690 |a Jogging 
690 |a Sports 
690 |a GV557-1198.995 
655 7 |a article  |2 local 
786 0 |n Journal Sport Area, Vol 2, Iss 2, Pp 10-18 (2017) 
787 0 |n http://journal.uir.ac.id/index.php/JSP/article/view/710/644 
787 0 |n https://doaj.org/toc/2527-760X 
787 0 |n https://doaj.org/toc/2528-584X 
856 4 1 |u https://doaj.org/article/5675b899cb864e31b142330648ced324  |z Connect to this object online.