Faktor Atopi dan Asma Bronkial pada Anak
Prevalensi penyakit alergi seperti asma, rinitis alergi, dermatitis atopi, alergi obat dan alergi makanan meningkat di banyak negara. Dermatitis atopi dan alergi makanan timbul pada usia < 2 tahun sedangkan asma dan rinitis alergi sekitar 6-12 tahun. Dermatitis atopi timbul paling dini sekitar 6...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia,
2016-12-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Prevalensi penyakit alergi seperti asma, rinitis alergi, dermatitis atopi, alergi obat dan alergi makanan meningkat di banyak negara. Dermatitis atopi dan alergi makanan timbul pada usia < 2 tahun sedangkan asma dan rinitis alergi sekitar 6-12 tahun. Dermatitis atopi timbul paling dini sekitar 6 bulan dan 50%-80% akan berkembang menjadi asma di kemudian hari, bila mereka mempunyai orang tua atopi (allergic march). Pada Makalah ini akan dibahas faktor atopi dan mengenal, petanda biologis, dan faktor risiko alergi saat usia dini sehingga awitan penyakit asma dapat ditunda |
---|---|
Item Description: | 0854-7823 2338-5030 10.14238/sp2.1.2000.23-8 |