OPTIMASI FORMULA OBAT KUMUR EKSTRAK HERBA ASHITABA (Angelica keiskei) SEBAGAI ANTIBAKTERI KARIES GIGI

<p>Penelitian ini dilakukan untuk melihat aktifitas antibakteri pada ashitaba (<em>Angelica keiskei</em>) dan formulasinya dalam bentuk obat kumur. Metode maserasi digunakan untuk mengekstraksi ashitaba dengan larutan penyari etanol 96%. Ekstrak etanolik ashitaba diuji efektivitas...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Yohanes Juliantoni (Author), Dyke Gita Wirasisya (Author)
Format: Book
Published: Universitas Jenderal Achmad Yani, 2019-04-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:<p>Penelitian ini dilakukan untuk melihat aktifitas antibakteri pada ashitaba (<em>Angelica keiskei</em>) dan formulasinya dalam bentuk obat kumur. Metode maserasi digunakan untuk mengekstraksi ashitaba dengan larutan penyari etanol 96%. Ekstrak etanolik ashitaba diuji efektivitas antibakteri <em>Streptococcus mutan</em> dengan metode kultur untuk memperoleh nilai KBM (Kadar Bunuh Minimum). Nilai KBM digunakan untuk menentukan dosis sediaan obat kumur. Uji formula obat kumur meliputi tanggap rasa yang dilakukan terhadap 20 responden berdasarkan rasa, aroma, kejernihan dan kekentalan. Rendemen ekstrak etanol ashitaba diperoleh sebesar 17,52% dengan Nilai KBM sebesar 0,500 mg/mL. Hasil uji sifat fisik tujuh sediaan obat kumur menunjukkan bahwa ekstrak etanol ashitaba dapat dibuat sediaan obat kumur (<em>mouthwash</em>), dengan formula optimal menggunakan gliserin 100% didapatkan nilai <em>desirability</em> sebesar 0,853.</p>
Item Description:2354-6565
2502-3438
10.26874/kjif.v6i1.136