ANALISIS ALOKASI ANGGARAN PENDIDIKAN DALAM ANGGARAN PENDAPATAN BELANJA DAERAH

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui anggaran pendidikan dalalam APBD tahun 2010-2015 di Kabupaten Ponorogo, menganalisis perkembangan anggaran pendidikan, dan mendeskripsikan proporsi alokasi anggaran pendidikan dengan belanja pegawai dalam APBD. Penelitian ini menggunakan metode desk...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sri Citra Diah Nandani (Author), Bambang Setyadin (Author), Ahmad Nurabadi (Author)
Format: Book
Published: Universitas Negeri Malang, 2018-03-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 doaj_71901f3effa040eca7934c41ba5cc374
042 |a dc 
100 1 0 |a Sri Citra Diah Nandani  |e author 
700 1 0 |a Bambang Setyadin  |e author 
700 1 0 |a Ahmad Nurabadi  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS ALOKASI ANGGARAN PENDIDIKAN DALAM ANGGARAN PENDAPATAN BELANJA DAERAH 
260 |b Universitas Negeri Malang,   |c 2018-03-01T00:00:00Z. 
500 |a 2615-8574 
500 |a 10.17977/um027v1i12018p22 
520 |a Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui anggaran pendidikan dalalam APBD tahun 2010-2015 di Kabupaten Ponorogo, menganalisis perkembangan anggaran pendidikan, dan mendeskripsikan proporsi alokasi anggaran pendidikan dengan belanja pegawai dalam APBD. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif eksplanatori. Analisis data dalam anggaran pendidikan dihitung dengan cara membandingkan jumlah total APBD Pendidikan dengan APBD. Hasil dari penelitian bahwa tingkat APBD Pendidikan dalam APBD Kabupaten Ponorogo Tahun 2010-2015 tidak mengalami fluktuasi, melainkan berkembang secara linier. Aanggran pendidikan Kabupaten Ponorogo lebih dari 20% yaitu rata-rata sebesar 51,24%. Hasil proporsi antara belanja tidak langsung lebih besar dibandingkan dengan belanja langsung. Kata kunci: belanja pegawai, belanja langsung, belanja modal Abstract: This research aims to know education budget in Regional Revenue and Expenditure Budget (APBD) Year of 2010-2015 Ponorogo Regency, analyze the development of education budget, and describe proportion of education budget allocation with employe expenditure in APBD. This research used explanatory descriptive method. Data analysis in education budget assessed by comparing total number of APBD Education with APBD. The research result found that level of APBD Education in APBD Ponorogo Regency Year of 2010-2015 has no fluctuation, rather than developed linearly. Education budget in Ponorogo Regency is more than 20%, which is about 51.24%. The result of proportion between indirect expenditure showed larger result than direct expenditure. Keywords: personnel expenditure, direct expenditure, capital expenditure 
546 |a ID 
690 |a Education 
690 |a L 
655 7 |a article  |2 local 
786 0 |n Jurnal Administrasi dan Manajemen Pendidikan, Vol 1, Iss 1, Pp 22-28 (2018) 
787 0 |n http://journal2.um.ac.id/index.php/jamp/article/view/2652 
787 0 |n https://doaj.org/toc/2615-8574 
856 4 1 |u https://doaj.org/article/71901f3effa040eca7934c41ba5cc374  |z Connect to this object online.