Dampak Attachment Ibu-Anak Terhadap Kemandirian Anak Usia 5-6 Tahun

Attachment merupakan ikatan emosional yang dibangun oleh orang tua (Ibu) atau pengasuh dengan anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola attachment ibu-anak dan juga untuk mengetahui dampak attachment ibu-anak terhadap kemandirian anak usia 5-6 tahun. Metode yang digunakan dalam penelitian...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Eneng Khoerunnisa (Author), Acep Kusdiwelirawan (Author)
Format: Book
Published: stkip muhammadiyah kuningan, 2022-12-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Attachment merupakan ikatan emosional yang dibangun oleh orang tua (Ibu) atau pengasuh dengan anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola attachment ibu-anak dan juga untuk mengetahui dampak attachment ibu-anak terhadap kemandirian anak usia 5-6 tahun. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kualitatif deskriptif. Penelitian ini bertempat di TK Alfardiatussa'adah, sukabumi. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Dalam penelitian ini peneliti mengambil 3 responden anak usai 5-6 tahun di kelas B1. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola kelekatan ibu-anak ke 3 responden berbeda. dilihat dari kedekatan subjek A, subjek M dan subjek S dengan Ibunya, dimana subjek A memiliki kelekatan aman (Secure Attachment), subjek M memiliki kelekatan aman (Secure Attachment), dan subjek S memliliki kelekatan tidak aman (Insecure Attachment). Subjek A yang memiliki keletan aman berdampak positif terhadap kemandiriannya, subjek M memiliki keletakan aman berdampak positif terhadap kemandiriannya sedangkan subjek S memiliki kelekatan tidak aman berdampak negatif terhadap kemandirian.
Item Description:2548-6284
2615-0360
10.33222/pelitapaud.v7i1.2047