BAGAIMANA MENGUKUR KEMAMPUAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI SISWA?: PADA MATERI BANGUN DATAR

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan instrumen yang dapat mengukur dengan tepat dan efektif pada tiap-tiap indikator kemampuan berpikir tingkat tinggi (High Order Thinking Skills). Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model 4D (Define, Design, Develop, Disseminate). Un...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Eko Dody Setiawan (Author), Tri Atmojo Kusmayadi (Author), Farida Nurhasanah (Author)
Format: Book
Published: Universitas Muhammadiyah Metro, 2022-06-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan instrumen yang dapat mengukur dengan tepat dan efektif pada tiap-tiap indikator kemampuan berpikir tingkat tinggi (High Order Thinking Skills). Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model 4D (Define, Design, Develop, Disseminate). Untuk melihat keefektifan soal dalam menguji indikator kemampuan berpikir tingkat tinggi, dilakukan validasi expert judgment. Responden uji expert judgment adalah dua dosen matematika dan satu guru mata pelajaran matematika SMP. Berdasarkan hasil uji validitas expert judgment juga diketahui bahwa instrumen ini layak untuk digunakan dengan presentase rata-rata hasil validasi sebesar 82,83% dengan kategori sangat valid. Sehingga dapat dikatakan bahwa instrumen kemampuan berpikir tingkat tinggi ini layak untuk digunakan sebagai alat ukur kemampuan berpikir tingkat tinggi. The purpose of this research is to develop an instrument that can measure accurately and effectively on each indicator of higher order thinking skills. This research is a development research with 4D model (Define, Design, Develop, Disseminate). To see the effectiveness of the instruments in measuring the indicators of higher order thinking skills, expert judgment validation was carried out. The respondents for the expert judgment test were two mathematics lecturers and one junior high school mathematics teacher. Based on the results of the expert judgment validity test, it is also known that this instrument is feasible to use with an average percentage of validation results of 82.83% with a very valid category. Accordingly, it can be said that this higher-order thinking skills instrument is feasible to be used as a measuring tool for higher-order thinking skills.
Item Description:2089-8703
2442-5419
10.24127/ajpm.v11i2.4957