FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK GEL ANTIJERAWAT EKSTRAK ETANOL DAUN SURUHAN (Peperomia pellucida L.)

Daun suruhan (Peperomia pellucida L.) diketahui kaya akan metabolit sekunder diantaranya alkaloid, flavonoid, saponin, tanin dan senyawa triterpenoid yang memiliki potensi sebagai antijerawat sehingga dapat diaplikasikan sebagai bahan aktif pada sediaan gel. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah un...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Arfiani Arifin (Author), Intan Intan (Author), Nur Ida (Author)
Format: Book
Published: Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan ISFI Banjarmasin, 2022-10-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Daun suruhan (Peperomia pellucida L.) diketahui kaya akan metabolit sekunder diantaranya alkaloid, flavonoid, saponin, tanin dan senyawa triterpenoid yang memiliki potensi sebagai antijerawat sehingga dapat diaplikasikan sebagai bahan aktif pada sediaan gel. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui basis terbaik pada formulasi sediaan gel antijerawat ekstrak daun suruhan yang stabil secara fisik. Metode penelitian meliputi ekstraksi daun suruhan secara maserasi menggunakan etanol 96%. Formulasi gel dirancang dengan variasi basis karbopol, HPMC, dan Na CMC dengan konsentrasi 2%. Pengujian kestabilan fisik meliputi organoleptik, homogenitas, pH, daya sebar, viskositas dan daya lekat yang dilakukan sebelum dan setelah penyimpanan dipercepat menggunakan alat climatic chamber. Hasil penelitian ini menunjukkan sediaan gel ekstrak etanol daun suruhan menggunakan basis karbopol dan HPMC menghasilkan gel yang stabil secara fisik berdasarkan hasil uji organoleptik, homogenitas, pH, daya sebar, daya lekat dan viskositas, sebelum dan setelah dilakukan penyimpanan dipercepat.  
Item Description:10.36387/jiis.v7i2.908
2502-647X
2503-1902