Peningkatan pemahaman konsep matematik mahasiswa melalui model pembelajaran active knowledge sharing

Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematik mahasiswa tingkat II Semester 4 Pada Mata Kuliah Persamaan Differensial dengan menerapkan model pembelajaran Active Knowledge Sharing di IKIP PGRI Bojonegoro Tahun Pelajaran 2018...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Novi Mayasari (Author), Ahmad Kholiqul Amin (Author), Lailatur Rofiqoh (Author)
Format: Book
Published: Universitas Nusantara PGRI Kediri, 2019-11-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematik mahasiswa tingkat II Semester 4 Pada Mata Kuliah Persamaan Differensial dengan menerapkan model pembelajaran Active Knowledge Sharing di IKIP PGRI Bojonegoro Tahun Pelajaran 2018/2019. Subjek dalam penelitian ini terdiri dari 26 orang mahasiswa.. Siklus pertama dilaksanakan sebanyak tiga pertemuan dan siklus ke-2 sebanyak tiga  pertemuan. Instrumen yang digunakan adalah observasi, dokumentasi, dan, wawancara. Dokumentsi dari data hasil tes kemampuan pemahaman konsep matematik. Observasi digunakan untuk mengumpulkan data selama proses pembelajaran berlangsung, tes kemampuan pemahaman konsep matematik digunakan untuk mengetahui capaian masiswa pada setiap siklus, dan  Wawancara  diberikan kepada mahasiswa tertentu yang isinya berupa tanggapan serta respon terhadap pembelajaran pesamaan differensial dengan  model pembelajaran  Active Knowledge Sharing. Data dianalisis secara kuantitatif dan deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata mahasiswa  tingkat II semester 4 pada tes siklus pertama adalah 66,35 dan pada tes siklus ke-2 sebesar 87,31. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus II pembelajaran dengan menerapkan Active Knowledge Sharing dapat meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematik mahasiswa.
Item Description:10.29407/jmen.v5i2.13513
2459-9735
2580-9210