KONSEP KEPEMIMPINAN DALAM PENDIDIKAN ISLAM
Tujuan kepenulisan kajian ini adalah untuk mengetahui konsep kepemimpinan dalam pendidikan Islam. Persoalan kontroversial pada masa-masa awal setelah wafatnya Rasulullah SAW adalah persoalan politik atau yang biasa disebut persoalan al-Imamah atau kepemimpinan. Kepemimpinan menjadi salah satu persoa...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Tuanku Tambusai,
2018-01-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Tujuan kepenulisan kajian ini adalah untuk mengetahui konsep kepemimpinan dalam pendidikan Islam. Persoalan kontroversial pada masa-masa awal setelah wafatnya Rasulullah SAW adalah persoalan politik atau yang biasa disebut persoalan al-Imamah atau kepemimpinan. Kepemimpinan menjadi salah satu persoalan yang sangat urgen dalam kajian berbagai literatur. Ungkapan Ki Hajar Dewantara yang menandaskan bahwa pemimpin yang baik haruslah menjalankan fungsi yaitu: "Ing Ngarso Sung Tulodo" (berarti di depan memberi teladan); "Ing Madyo Mangun Karso" (berarti di tengah menciptakan peluang berkarya); "Tut Wuri Handayani" (berarti dari belakang memberikan dorongan dan arahan). Dari ungkapan tersebut sejatinya sejalan dengan konsep kepemimpinan yang diimpikan di berbagai aspek kehidupan. Termasuk kepemimpinan dalam lembaga pendidikan Islam. |
---|---|
Item Description: | 2085-8663 2085-8663 |