Laporan kasus berbasis bukti: Efektifitas Pemberian Calcium Channel Blocker pada Perdarahan Subaraknoid Akibat Trauma Kepala
Latar belakang. Efektifitas pemberian calcium channel blocker (CCB) pada pasien trauma kepala dengan perdarahan subaraknoid masih kontroversial. Tujuan. Melakukan telaah kritis untuk melihat efektifitas CCB pada perdarahan subaraknoid. Metode. Pencarian artikel dilakukan secara daring menggunakan in...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia,
2020-12-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Latar belakang. Efektifitas pemberian calcium channel blocker (CCB) pada pasien trauma kepala dengan perdarahan subaraknoid masih kontroversial. Tujuan. Melakukan telaah kritis untuk melihat efektifitas CCB pada perdarahan subaraknoid. Metode. Pencarian artikel dilakukan secara daring menggunakan instrumen kata kunci yang sesuai melalui basis data New England journal of medicine (NEJM), Pubmed dan Cochrane pada bulan Mei-Juli 2019. Hasil. Didapatkan 2 artikel berupa studi meta-analisis dan laporan kasus. Hasil analisis sub-kelompok tSAH pada meta-analisis, tingkat kematian 23% pada kelompok uji dan 32% pada kelompok plasebo, tetapi perbedaan ini tidak bermakna secara statistik. Hasil studi kasus serial pemberian nimodipine oral pada pasien anak dengan perdarahan subaraknoid tidak mengurangi kejadian vasospasme serebral, ataupun infark. Kesimpulan. Penggunaan nimodipin pada kasus perdarahan subaraknoid akibat trauma kepala masih dapat dipertimbangkan. |
---|---|
Item Description: | 0854-7823 2338-5030 10.14238/sp22.4.2020.243-51 |