PENINGKATAN HASIL BELAJAR FIQIH DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN EXAMPLE NON EXAMPLE SISWI KELAS 1 PONDOK MODERN DARUSSALAM GONTOR PUTRI KAMPUS 1
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas strategi pembelajaran Example Non Example dalam meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran fiqih kelas 1 Pondok Modern Darussalam Gontor Puti Kampus 1. Penelitian menggunakan jenis penelitian tindakan kelas (PTK) dengan model hoppkins,...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung,
2020-07-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas strategi pembelajaran Example Non Example dalam meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran fiqih kelas 1 Pondok Modern Darussalam Gontor Puti Kampus 1. Penelitian menggunakan jenis penelitian tindakan kelas (PTK) dengan model hoppkins, dilakukan dalam tiga siklus dan setiap siklus terdapat empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas 1. Data dikumpulkan menggunakan tes, observasi, dan wawancara. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pembelajaran example non example dapat meningkatkan hasil belajar fiqih siswa dengan tingkat ketuntasan belajar pada siklus sebesar 62%, pada siklus II 79,3% dan pada siklus III sebesar presentase 96,5%. Begitu juga keaktifan belajar siswa di kelas meningkat di mana pada siklus I keaktifan siswa sebesar 81,24%, meningkat menjadi 83,33% pada siklus II dan pada siklus III keaktifan belajar siswa mencapai 88,54%. |
---|---|
Item Description: | 2086-9118 2528-2476 10.24042/atjpi.v11i1.5962 |