ANALISIS KREATIVITAS METAKOGNISI MAHASISWA BERDASAR ADVERSITY QUOTIENT (AQ) DALAM MENYELESAIKAN MASALAH YANG BERKAITAN DENGAN APLIKASI KONSEP KALKULUS

Metakognisi adalah kesadaran individu tentang hasil pemikirannya. Penting bagi pendidik untuk mengetahui hal ini, agar dapat diberikan stimulus sesuai dengan kadar intelektualitasnya. Kreativitas metakognisi merupakan kesadaran individu tentang prosedur-prosedur metakognisi terhadap kebaruan dan kom...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Kamid Kamid (Author)
Format: Book
Published: Universitas Jambi, 2020-07-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Metakognisi adalah kesadaran individu tentang hasil pemikirannya. Penting bagi pendidik untuk mengetahui hal ini, agar dapat diberikan stimulus sesuai dengan kadar intelektualitasnya. Kreativitas metakognisi merupakan kesadaran individu tentang prosedur-prosedur metakognisi terhadap kebaruan dan kompleksitanya. Hal ini dapat diungkap dari perilaku yang ditampilkan dan ucapan yang disuarakan. Penelitian kualitatif eksploratif ini mengungkap kreativitas metakognisi dari  mahasiswa berdasarkan Advesity Quoitient (AQ) yang bertipe climber. dalam menyelesaikan masalah benda bergerak. Eksplorasi dilakukan pada seorang subjek dengan think alouds dan wawancara. Kredibilatas data dilakukan dengan  triangulasi waktu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sesuai dengan karakteristik climber dalam AQ menunjukkan  bahwa subjek selalu dapat memberikan alasan pada langkah dan algoritma yang dilakukan. Prosedur aritmatika, digunakan dengan merespon prosedur dan memikirkan keakuratan nilai dan operasi yang digunakan. Subjek dapat memberi alasan ketika hasil perhitungan diluar kebiasaan yang terjadi dikehidupannya.
Item Description:10.22437/edumatica.v2i02.9845
2088-2157
2580-0779