PENGGUNAAN LEMBAR KERJA MAHASISWA SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DARING

<p align="center">ABSTRAK</p><p>Semenjak pendemi ditetapkan di Indonesia pemerintah mengarahkan kampus untuk melakukan pembelajaran secara daring. Banyak problematika yang terjadi saat pembelajaran daring diterapkan di kampus, salah satunya konsentrasi mahasiswa saat mema...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: sri rezeki (Author), Bayu Jaya Tama (Author)
Format: Book
Published: Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Majalengka, 2021-07-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:<p align="center">ABSTRAK</p><p>Semenjak pendemi ditetapkan di Indonesia pemerintah mengarahkan kampus untuk melakukan pembelajaran secara daring. Banyak problematika yang terjadi saat pembelajaran daring diterapkan di kampus, salah satunya konsentrasi mahasiswa saat memahami materi yang diberikan. Sehingga diperlukan media yang tepat untuk mengatasi problema tersebut, diantaranya mengembangkan bahan ajar berupa Lembar Kerja Mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sikap mahasiswa pada mata kuliah Statistika Dasar dengan menggunakan Lembar Kerja Mahasiswa pada pembelajaran daring. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian mahasiswa pada salah satu Universitas swasta di Jakarta yang mengikuti matakuliah Statistika Dasar. Metode pada penelitian ini berupa penyebaran angket kepada mahasiswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa mahasiswa memiliki sikap yang positif terhadap matakuliah Statistika Dasar dengan penggunaan Lembar Kerja Mahasiswa melalui pembelajaran daring.</p><p> </p><p><strong>Kata Kunci</strong>: Media Pembelajaran, Lembar Kerja Mahasiswa, Pembelajaran Daring</p>
Item Description:2528-102X
2541-4321
10.31949/th.v6i1.3139