GAMBARAN EARLY CHILDHOOD CARIES (ECC) DI POSYANDU TERINTEGRASI PAUD (PENDIDIKAN ANAK USIA DINI) KECAMATAN SIJUNJUNG KABUPATEN SIJUNJUNG SUMATERA BARAT (Preliminary Study Pengembangan Surveilans ECC di Kabupaten Sijunjung Sumatera Barat pada bulan Juli 2013)
Early Childhood Caries (ECC) atau karies pada anak usia dini merupakan masalah kesehatan masyarakat yang besar dan menjadi penyakit infeksi yang kronis pada anak yang sulit dikontrol. Belum ada data yang dapat mewakili gambaran beban penyakit ECC khususnya di Sumatera Barat lebih khusus lagi di Kabu...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Universitas Syiah Kuala,
2018-06-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | doaj_b33916c49fc5492a9eb4857a4413516f | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Arymbi Pujiastuty |e author |
245 | 0 | 0 | |a GAMBARAN EARLY CHILDHOOD CARIES (ECC) DI POSYANDU TERINTEGRASI PAUD (PENDIDIKAN ANAK USIA DINI) KECAMATAN SIJUNJUNG KABUPATEN SIJUNJUNG SUMATERA BARAT (Preliminary Study Pengembangan Surveilans ECC di Kabupaten Sijunjung Sumatera Barat pada bulan Juli 2013) |
260 | |b Universitas Syiah Kuala, |c 2018-06-01T00:00:00Z. | ||
500 | |a 2085-546X | ||
500 | |a 2622-4720 | ||
500 | |a 10.24815/cdj.v10i1.10612 | ||
520 | |a Early Childhood Caries (ECC) atau karies pada anak usia dini merupakan masalah kesehatan masyarakat yang besar dan menjadi penyakit infeksi yang kronis pada anak yang sulit dikontrol. Belum ada data yang dapat mewakili gambaran beban penyakit ECC khususnya di Sumatera Barat lebih khusus lagi di Kabupaten Sijunjung yang dapat digunakan untuk perencanaan program dalam memecahkan masalah ECC. Studi Deskriptif cross sectional ini bertujuan untuk mendapat gambaran prevalensi, pengalaman dan tingkat keparahan Early Childhood Caries (ECC) pada anak usia 3 - 6 tahun yang akan digunakan sebagai preliminary study pengembangan surveilans ECC di Kabupaten Sijunjung Sumatera Barat. Metode yang dipakai yaitu pemeriksaan klinis dengan menggunakan indeks DMFT/dmft untuk mengukur pengalaman ECC. Indeks PUFA/pufa digunakan untuk menilai adanya kondisi oral dan infeksi akibat ECC tidak terawat. Kesimpulannya adalah prevalensi ECC dan infeksi odontogenik yang didapat menunjukkan bahwa sebagian besar kondisi kesehatan gigi dan mulut anak usia pra sekolah masih belum menjadi perhatian serius dan sebagian besar kasus karies pada anak usia dini (ECC) didapati belum dilakukan perawatan. | ||
546 | |a EN | ||
546 | |a ID | ||
690 | |a ecc, penilaian karies | ||
690 | |a Dentistry | ||
690 | |a RK1-715 | ||
655 | 7 | |a article |2 local | |
786 | 0 | |n Cakradonya Dental Journal, Vol 10, Iss 1, Pp 27-30 (2018) | |
787 | 0 | |n https://jurnal.usk.ac.id/CDJ/article/view/10612 | |
787 | 0 | |n https://doaj.org/toc/2085-546X | |
787 | 0 | |n https://doaj.org/toc/2622-4720 | |
856 | 4 | 1 | |u https://doaj.org/article/b33916c49fc5492a9eb4857a4413516f |z Connect to this object online. |