Refluks Vesiko Ureter
Refluks vesiko ureter (RVU) merupakan kelainan traktus urinarius yang biasa terjadi pada anak. Kelainan ini seringkali didiagnosis sebagai penyerta pada anak dengan infeksi saluran kemih (ISK), meskipun terjadi peningkatan jumlah kasus yang didiagnosis saat lahir melalui pemeriksaan sonografi terdap...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia,
2016-12-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Refluks vesiko ureter (RVU) merupakan kelainan traktus urinarius yang biasa terjadi pada anak. Kelainan ini seringkali didiagnosis sebagai penyerta pada anak dengan infeksi saluran kemih (ISK), meskipun terjadi peningkatan jumlah kasus yang didiagnosis saat lahir melalui pemeriksaan sonografi terdapat pelvo-kaleaktasis atau hidronefrosis. Kejadian RVU dapat menyebabkan terjadinya parut ginjal disertai hipertensi yang dapat berlanjut menjadi gagal ginjal kronik. Diagnosis dini melalui anamnesis, pemeriksaan fisik, laboratorium dan radiologi khususnya voiding cystourethrogram (VCUG) harus dilakukan untuk menentukan tata laksana yang sesuai. Sebagian besar pasien mendapat pengobatan medikamentosa tanpa memerlukan tindakan pembedahan. |
---|---|
Item Description: | 0854-7823 2338-5030 10.14238/sp8.3.2006.218-25 |