Perawatan Bayi Baru Lahir dengan Pendekatan Model Mother-Baby Care (M-BC) Sebagai Inovasi dalam Upaya Memandirikan Ibu Postpartum
Perawatan bayi baru lahir sangat penting dilakukan setelah bayi lahir dan sangat bermanfaat baik untuk ibu maupun bayi seperti cepatnya pemulihan organ tubuh ibu yang mengalami perubahan pada saat kehamilan serta terbinanya hubungan kasih sayang antara ibu dan bayi. Tujuan penelitian ini untuk meman...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Universitas Andalas,
2016-05-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Perawatan bayi baru lahir sangat penting dilakukan setelah bayi lahir dan sangat bermanfaat baik untuk ibu maupun bayi seperti cepatnya pemulihan organ tubuh ibu yang mengalami perubahan pada saat kehamilan serta terbinanya hubungan kasih sayang antara ibu dan bayi. Tujuan penelitian ini untuk memandirikan ibu postpartum dalam perawatan bayi baru lahir dengan mengunakan pendekatan model Mother-Baby Care (M-BC). Penelitian ini mengunakan desain penelitian kualitatif dengan pendekatan grounded theory. Sampel penelitian ini adalah ibu postpartum yang berjumlah 10 orang di RSUP Dr MJamil Padang. Hasil penelitian adanya inovasi model Mother Babyi Care (M-BC) dalam perawatan bayi baru lahir yang bertujuan untuk memandirikan ibu postpartum. Disarankan terutama kepada petugas kesehatan untuk mengunakan model ini sebagai salah satu inovasi dalam melakukan perawatan bayi baru lahir |
---|---|
Item Description: | 1907-686X 2461-0747 10.25077/njk.9.1.39-44.2013 |