HUBUNGAN GAYA KEPEMIMPINAN GURU DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan gaya kepemimpinan situasional guru dalam pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa kelas V Sekolah Dasar Se Gugus Lima, Rajagaluh tahun ajaran 2019/2020. Hipotesis penelitian ini adalah ada hubungan positif antara gaya kepemimpinan situasional gu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Asikin (Author)
Format: Book
Published: Universitas Majalengka, 2020-06-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan gaya kepemimpinan situasional guru dalam pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa kelas V Sekolah Dasar Se Gugus Lima, Rajagaluh tahun ajaran 2019/2020. Hipotesis penelitian ini adalah ada hubungan positif antara gaya kepemimpinan situasional guru dalam pembelajaran terhadap prestasi siswa kelas V Sekolah Dasar Se-Gugus Lima, Rajagaluh tahun ajaran 2019/2020. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan survei. Hasil penelitian menunjukkan bahwagaya kepemimpinan situasional guru berhubungan signifikan dengan prestasi siswa. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa gaya kepemimpinan situasional guru dalam pembelajaran ada hubungan positif terhadap prestasi belajar siswa kelas V Sekolah Dasar Se-Gugus Lima, Rajagaluh tahun ajaran 2019/2020.
Item Description:2459-9522
2548-6756
10.31949/educatio.v6i1.211