Pengenalan Warna dan Bentuk Geometri Dengan Media Balok Pada Anak Usia 5-6 Tahun di TK Pertiwi 2 Jeron Nogosari Boyolali
Penelitian ini dilatarbelakangi dari hasil kemampuan anak untuk mengenal warna dan bentuk geometri di TK B belum berkembang sesuai harapan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perencanaan, pelaksanaan dan kemampuan anak dalam pengenalan warna dan bentuk-bentuk geometri dengan media balo...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
Universitas Majalengka,
2021-05-01T00:00:00Z.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online. |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini dilatarbelakangi dari hasil kemampuan anak untuk mengenal warna dan bentuk geometri di TK B belum berkembang sesuai harapan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perencanaan, pelaksanaan dan kemampuan anak dalam pengenalan warna dan bentuk-bentuk geometri dengan media balok pada anak usia 5-6 tahun di TK Pertiwi 2 Jeron kecamatan Nogosari. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. (1) Perencanaan kegiatan pembelajaran yang dilakukan guru dalam pengenalan bentuk-bentuk geometri dengan media balok pada anak usia 5-6 tahun di TK Pertiwi 2 Jeron Nogosari yaitu perencanaan pembelajaran disesuaikan dengan kurikulum yang telah ada dan dibuat dalam bentuk Rencangan Pelaksanaan Pembelajaran Harian ( RPPH ) yang disesuaikan dengan tema pada hari itu dan disesuaikan dengan perkembangan anak; (2) Pelaksanaan pembelajaran pengenalan bentuk-bentuk geometri dan warna dengan media balok pada anak usia 5-6 tahun di TK Pertiwi 2 Jeron Nogosari yaitu langkah-langkah yang dilakukan guru sesuai dengan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian ( RPPH ) pembelajaran yang terdapat pada ( RPPH ) yang dibuat oleh guru kelas yang disesuaikan dengan perkembangan anak; dan (3) Kemampuan mengenal bentuk-bentuk geometri dan warna pada anak usia 5-6 tahun dengan media balok di TK Pertiwi 2 Jeron Nogosari yaitu sudah dapat dikatakan berkembang sesuai harapan karena dari keseluruhan anak sudah dapat mengenal bentuk-bentuk geometri dan warna secara keseluruhan, dari hasil tes mengenal bentuk geometri dan warna yang telah dilakukan peneliti. |
---|---|
Item Description: | 2459-9522 2548-6756 10.31949/educatio.v7i2.1055 |