Kajian Pragmatik Terhadap Interaksi Sosial Melalui Penjualan Online Pada Masa Pandemi Covid-19

Penelitian ini dilatarbelakangi untuk mengetahui prinsip kesantunana yang terdapat pada proses interaksi sosial melalui kegiatan penjualan online di media internet. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mendeskripsikan prinsip kesopanan yang dipergunakan oleh penjual dengan pembeli ketika berintera...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Evy Yuliana (Author), Yessi Fitriani (Author), Muhammad Ali (Author)
Format: Book
Published: Universitas Majalengka, 2022-06-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 doaj_ef4a965ec6914f7aae5a5a316d47a490
042 |a dc 
100 1 0 |a Evy Yuliana  |e author 
700 1 0 |a Yessi Fitriani  |e author 
700 1 0 |a Muhammad Ali  |e author 
245 0 0 |a Kajian Pragmatik Terhadap Interaksi Sosial Melalui Penjualan Online Pada Masa Pandemi Covid-19 
260 |b Universitas Majalengka,   |c 2022-06-01T00:00:00Z. 
500 |a 2459-9522 
500 |a 2548-6756 
500 |a 10.31949/educatio.v8i2.2278 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi untuk mengetahui prinsip kesantunana yang terdapat pada proses interaksi sosial melalui kegiatan penjualan online di media internet. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mendeskripsikan prinsip kesopanan yang dipergunakan oleh penjual dengan pembeli ketika berinteraksi di media sosial. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data ialah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif dilanjutkan dengan teknik pengumpulan data yakni teknik dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian, prinsip kesantunan dalam penelitian ini terdiri dari enam maksim yaitu maksim kebijaksanaan, maksim kedermawanan, maksim penghargaan, maksim kesederhanaan, maksim pemufakatan dan maksim kesimpatian. Namun, maksim yang digunakan oleh penjual dengan pembeli ada empat yaitu maksim kebijaksanaan, pemufakatan, kesederhanaan dan penghargaan 
546 |a ID 
690 |a pragmatik 
690 |a prinsip kesantunan 
690 |a media sosial 
690 |a Education 
690 |a L 
655 7 |a article  |2 local 
786 0 |n Jurnal Educatio FKIP UNMA, Vol 8, Iss 2, Pp 735-740 (2022) 
787 0 |n https://ejournal.unma.ac.id/index.php/educatio/article/view/2278 
787 0 |n https://doaj.org/toc/2459-9522 
787 0 |n https://doaj.org/toc/2548-6756 
856 4 1 |u https://doaj.org/article/ef4a965ec6914f7aae5a5a316d47a490  |z Connect to this object online.