FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EFEKTIVITAS PENCEGAHAN PENULARAN HIV DARI IBU KE ANAK (PPIA) DI KOTA JAYAPURA

Abstrak Provinsi Papua memiliki prevalensi HIV/AIDS tinggi, dimana terdapat 6957 wanita usia 15-49 tahun menderita HIV/AIDS. Masalah ini dapat menyebabkan penularan HIV/AIDS ke bayi bahkan kematian bayi karena HIV. Penelitian ini bertujuan menganalisa faktor yang mempengaruhi keberlangsungan program...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Hesty Tumangke (Author), Melkior Tappy (Author), Rispan Kendek (Author)
Format: Book
Published: Universitas Negeri Semarang, 2017-10-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 doaj_fba2d8b6ac7140d0bbe4dbe5e66a53a3
042 |a dc 
100 1 0 |a Hesty Tumangke  |e author 
700 1 0 |a Melkior Tappy  |e author 
700 1 0 |a Rispan Kendek  |e author 
245 0 0 |a FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EFEKTIVITAS PENCEGAHAN PENULARAN HIV DARI IBU KE ANAK (PPIA) DI KOTA JAYAPURA 
260 |b Universitas Negeri Semarang,   |c 2017-10-01T00:00:00Z. 
500 |a 2252-6781 
500 |a 2548-7604 
500 |a 10.15294/ujph.v6i4.17733 
520 |a Abstrak Provinsi Papua memiliki prevalensi HIV/AIDS tinggi, dimana terdapat 6957 wanita usia 15-49 tahun menderita HIV/AIDS. Masalah ini dapat menyebabkan penularan HIV/AIDS ke bayi bahkan kematian bayi karena HIV. Penelitian ini bertujuan menganalisa faktor yang mempengaruhi keberlangsungan program PPIA. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara mendalam. Penelitian dilakukan di Jayapura, Dinas Kesehatan Kota Jayapura dari Januari 2015 sampai Juni 2015. Populasi penelitian adalah semua tenaga kesehatan di dinas kesehatan kota Jayapura, dan sampel nya adalah 12 orang mencakup kepala UPT AIDS TB, kepala seksi P2PL, kepala puksesmas, kepala KIA, staf KIA dan penanggung jawab HIV puskesmas. Pengambilan sampel adalah purposif sampling dan data dianalisis dengan triangulasi. PPIA tidak berhasil karena rendah nya K1 dan juga K4, dimana ada puskesmas yang memiliki K4 hanya 58%. Di rumah sakit Abepura ditemukan 8 kelahiran bayi dengan HIV, hal ini karena ibu hamil positif yang tidak menkonsumsi ARV secara rutin sampai melahirkan. Rendah nya K1 juga disebabkan oleh beberapa faktor yaitu ibu hamil lebih tertarik ke dokter praktek, suami yang tidak setuju bila istri nya mendapatkan tes VCT, dan rendah nya kesadaran ibu hamil akan pentingnya K1 sampai K4 dan juga VCT. Begitu juga dengan SIHA yang tidak berjalan dengan baik. Kata kunci : Pencegahan HIV, Ibu hamil, bayi, Jayapura   Papua province has high prevalence of HIV/AIDS where there was 6957 cases among women age 15-49 years old. Moreover, this increasedthe number of infants with HIV and impact the rise of infant mortality rate.This study aims to analize factors that affected this HIV prevention from mother to child. This study is qualitative using indeep interview, and located in Jayapura City from January 2015 to June 2015. The population is all staffs in Jayapura's Health Department, and the total sample is 12 including head of this program, staff of local primary care, staf of hospital, and staffs that have responsibily to run this program. This is purposive sampling, and data will analize with triangulation. HIV prevention is not success due to the low rate of pregnant women visit to local primary care. There was a local primary care that only has 58% of pregnant women visit. In Abepura hospital 2015, there was 8 cases of childborn with HIV. This is because many positive mothers did not consum ARV. The low visit in local primary care has several causes such as mother more willing to go to private obsetric, treat from husband where husband  didn't allow VCT to his wive, and the low self efficacy of pregnant mother. The HIV report system is not well implemented. Key words : HIV Prevention, pregnant mother, infant, Jayapura 
546 |a EN 
546 |a ID 
690 |a Jayapura City 
690 |a HIV 
690 |a Prevention from Mother to Child 
690 |a Pencegahan HIV 
690 |a Ibu hamil 
690 |a bayi 
690 |a HIV Prevention 
690 |a pregnant mother 
690 |a infant 
690 |a Public aspects of medicine 
690 |a RA1-1270 
655 7 |a article  |2 local 
786 0 |n Unnes Journal of Public Health, Vol 6, Iss 4, Pp 260-265 (2017) 
787 0 |n https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ujph/article/view/17733 
787 0 |n https://doaj.org/toc/2252-6781 
787 0 |n https://doaj.org/toc/2548-7604 
856 4 1 |u https://doaj.org/article/fba2d8b6ac7140d0bbe4dbe5e66a53a3  |z Connect to this object online.