Evaluasi Pembelajaran Berbasis STEM Mata Pelajaran Ekonomi

STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematic) memang sudah familiar di ranah pembelajaran IPA. Pada kesempatan kali ini penulis mencoba melakukan pada pembelajaran Sosial yaitu khusunya pada materi ekonomi. Materi Ekonomi yang dipilih tentunya harus sesuai dengan karakteristik pembelajaran...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Handayani, Sri (Author, Contributor), W, Sri Umi Mintarti (Author), Rachmawati, Dian (Author), Wahyono, Hari (Author)
Other Authors: Amalina, Endah Nur (Contributor)
Format: Book
Published: Edulitera, 2020-04.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematic) memang sudah familiar di ranah pembelajaran IPA. Pada kesempatan kali ini penulis mencoba melakukan pada pembelajaran Sosial yaitu khusunya pada materi ekonomi. Materi Ekonomi yang dipilih tentunya harus sesuai dengan karakteristik pembelajaran STEM seperti topik Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Nasional, Inflasi, Akuntansi, Permintaan&Penawaran, Mekanisme Pasar, Perdagangan Internasional, dan topik lain yangsesuai. Seperti yang kita ketahui bersama bahwa K13 saat ini harus berorientasi pada pembelajaran yang mempersiapkan peserta didik untuk menghadapi abad 21. Oleh karena itu ada beberapa karakteristik yang harus dikuasi pada pembelajaran abad 21 yaitu: 1) pendekatan pembelajaran berpusat pada peserta didik; 2) peserta dibelajarkan untuk mampu berkolaborasi; 3) materi pembelajaran dikaitkan dengan permasalahan yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari, pembelajaran harus memungkinkan peserta didik terhubung dengan kehidupan sehari-hari mereka; dan 4) dalam upaya mempersiapkan peserta didik menjadi warga negara yang bertanggung jawab, sekolah seyogyanya dapat memfasilitasi siswa untuk terlibat dalam lingkungan sosialnya. (Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan kebudayaan, Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Ilmu Pengetahuan Alam (PPPPTK IPA), 2018). Dalam mencapai kompetensi tersebut sangat penting untuk memilih sebuah model pembelajaran yang sesuai. Salah satunya yaitu dengan mengintegrasikan STEM dalam pembelajaran ekonomi. Untuk melihat bagaimana tujuan pembelajaran tercapai sangatlah penting dilakukan melalui kegiatan evaluasi. Evaluasi pembelajaran bertujuan untuk melihat efektifitas proses pembelajaran yang telah dilakukan. Melalui buku ini akan dibahas tentang Merancang Evaluasi Pembelajaran berbasis STEM
Item Description:http://repository.um.ac.id/1147/1/EVALUASI%20PEMBELAJARAN%20BERBASIS%2C%20STEM.pdf