HUBUNGAN ANTARA SUMBER INFORMASI DAN PENGETAHUANTENTANG MENSTRUASI DENGAN PERILAKU PERSONAL HYGIENESELAMA MENSTRUASI PADA SISWI SMP N I KEBONARUMKABUPATEN KLATEN

Informasi yang tepat dan relevan tentang kesehatan reproduksi merupakan hal yang sangat penting diberikan kepada anak.. Hygiene menstruasi merupakan komponen hygiene perorangan, yang memegang peran penting dalam menentukan status kesehatan, khususnya terhindar dari infeksi alat reproduksi. Penelitia...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: RAHMAWATI, CHUSNUL TRI (Author)
Format: Book
Published: 2010.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_10157
042 |a dc 
100 1 0 |a RAHMAWATI, CHUSNUL TRI  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN ANTARA SUMBER INFORMASI DAN PENGETAHUANTENTANG MENSTRUASI DENGAN PERILAKU PERSONAL HYGIENESELAMA MENSTRUASI PADA SISWI SMP N I KEBONARUMKABUPATEN KLATEN 
260 |c 2010. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10157/1/J410060025.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10157/4/J410060025.pdf 
520 |a Informasi yang tepat dan relevan tentang kesehatan reproduksi merupakan hal yang sangat penting diberikan kepada anak.. Hygiene menstruasi merupakan komponen hygiene perorangan, yang memegang peran penting dalam menentukan status kesehatan, khususnya terhindar dari infeksi alat reproduksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara sumber informasi dan pengetahuan tentang menstruasi dengan perilaku personal hygiene selama menstruasi. Metode penelitian menggunakan rancangan observasional dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 220 siswi, dengan jumlah sampel 60 siswi yang dipilih dengan menggunakan simple random sampling. Analisis hubungan menggunakan uji korelasi product moment. Hasil analisis bivariat menunjukkan bahwa ada hubungan antara sumber informasi dengan pengetahuan tentang menstruasi (p value = 0,000, r=0,783), pengetahuan tentang menstruasi dengan perilaku personal hygiene selama menstruasi (p value=0,000 r=0,833), dan sumber informasi dengan perilaku personal hygiene selama menstruasi (p value=0,000 r=0,775). Seorang siswi perlu mendapatkan informasi tentang menstruasi dan bagaimana cara menjaga kebersihan selama menstruasi. 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/10157/ 
787 0 |n J410060025 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/10157/  |z Connect to this object online