PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CALCANEUS SPUR SINISTRA DENGAN MICRO WAVE DIATHERMY (MWD) DAN MASSAGE DI RSAL DR. RAMELAN SURABAYA

Latar Belakang : kurangnya pengetahuan masyarakat awam tentang perlindungan yang diberikan untuk daerah tumit yang akhirnya membawa kerugian bagi tumit, kaki, dan pergelangan kaki. Tujuan: untuk memberikan gambaran calcaneus spur kepada masyarakat dan bagaimana cara mengurangi nyerinya. Metode : kar...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: PARAMITANINGRUM, ANGGUN (Author)
Format: Book
Published: 2010.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_10233
042 |a dc 
100 1 0 |a PARAMITANINGRUM, ANGGUN   |e author 
245 0 0 |a PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CALCANEUS SPUR SINISTRA DENGAN MICRO WAVE DIATHERMY (MWD) DAN MASSAGE DI RSAL DR. RAMELAN SURABAYA  
260 |c 2010. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10233/1/J100070040.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10233/4/J100070040.pdf 
520 |a Latar Belakang : kurangnya pengetahuan masyarakat awam tentang perlindungan yang diberikan untuk daerah tumit yang akhirnya membawa kerugian bagi tumit, kaki, dan pergelangan kaki. Tujuan: untuk memberikan gambaran calcaneus spur kepada masyarakat dan bagaimana cara mengurangi nyerinya. Metode : karya tulis ilmiah ini menggunakan rancangan penelitian studi kasus di RS. Dr. Ramelan Surabaya dengan skala pengukuran Verbal Descriptive Scale (VDS) dan skala jette. Modalitas yang digunakan adalah Micro Wave Diathermy (MWD) dan Massage. Hasil : dari penelitian studi kasus ini diperoleh hasil adanya penurunan derajat nyeri dan meningkatnya kemampuan fungsional. Kesimpulan dan Saran : pemeriksaan fisioterapi yang teliti dengan menggunakan skala jette dan VDS untuk mendiagnosa adanya calcaneus spur, serta menggunakan Micro Wave Diathermy (MWD) dan Massage untuk pengurangan nyeri. Sehingga penulis menyarankan agar selalu menggunakan heelcup pada tumit, sehingga tumit tidak bersentuhan langsung dengan alas sepatu yang keras. 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RZ Other systems of medicine 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/10233/ 
787 0 |n J100070040  
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/10233/  |z Connect to this object online