PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA CV. MANGGALA JATI KLATEN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja secara bersama-sama terhadap kepuasan kerja karyawan pada CV. Manggala Jati Klaten. Penelitian ini termasuk penelitian survey dalam penelitian ini digunakan metode deskriptif kuantitatif. populasi dalam penelitian ini adalah ± 430 kar...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: FATIMAH, QUSNUL (Author)
Format: Book
Published: 2007.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_10426
042 |a dc 
100 1 0 |a FATIMAH, QUSNUL  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA CV. MANGGALA JATI KLATEN 
260 |c 2007. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10426/1/DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10426/2/bab_i.PDF 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10426/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10426/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10426/5/BAB_IV__DAN_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10426/7/Daftar_Pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/10426/6/Lampiran.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja secara bersama-sama terhadap kepuasan kerja karyawan pada CV. Manggala Jati Klaten. Penelitian ini termasuk penelitian survey dalam penelitian ini digunakan metode deskriptif kuantitatif. populasi dalam penelitian ini adalah ± 430 karyawan CV. Manggala Jati di Klaten. Teknik Random Sampling digunakan dalam penelitian ini. Dalam penelitian ini diketahui bahwa Gaya kepemimpinan transformasional dan motivasi kerja secara simultan berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan pada CV. Manggala Jati Klaten adalah terbukti dengan nilai uji Fhitung sebesar 35.048 dan Ftab adalah 3.07 jadi 35.048 > 3.07. Gaya kepemimpinan transformasional secara parsial berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan pada CV. Manggala Jati Klaten adalah terbukti dengan nilai koefisien regresi pengaruh positif gaya kepemimpinan transformasional terhadap kepuasan kerja karyawan sebesar 0.289, didukung nilai t hitung pengaruh kepemimpinan transformasional terhadap kepuasan kerja sebesar 2.371 sementara nilai t tabel sebesar 1.980 atau (2.371 >1.980). Motivasi kerja secara parsial berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan pada CV. Manggala Jati Klaten adalah terbukti dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.527, serta dukungan thitung pengaruh positif motivasi kerja terhadap kepuasan kerja sebesar 5.097 sementara nilai t tabel sebesar 1.980 atau (5.097 >1.980). Sumbangan Relatif dari variabel kepemimpinan transformasional (X1) terhadap kepuasan kerja (Y) sebesar 35.4%. Sementara Sumbangan Relatif dari variabel motivasi kerja terhadap kepuasan kerja (Y) sebesar 64.6%. Sumbangan Efektif dalam penelitian ini kepuasan kerja didukung oleh kepemimpinan transformasional dan motivasi kerja sebesar 41.8% sementara sisanya yaitu 58.2% kepuasan kerja ditentukan oleh variabel lain. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HD28 Management 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/10426/ 
787 0 |n A210020094 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/10426/  |z Connect to this object online