PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPA TENTANG PENYESUAIAN DIRI HEWAN DENGAN LINGKUNGAN MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA MINIATUR HEWAN PADA SISWA KELAS V SDN NGRECO 2 WERU SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar mata pelajaran IPA tentang Penyesuaian Diri Hewan melalui penggunaan alat peraga miniatur hewan pada siswa kelas V SDN Ngreco 2, Weru, Sukoharjo tahun ajaran 2010/2011. Jenis Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Subyek penerima ti...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NUGROHO , WACHID OKTAVIARTO (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_13305
042 |a dc 
100 1 0 |a  NUGROHO , WACHID OKTAVIARTO  |e author 
245 0 0 |a PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPA TENTANG PENYESUAIAN DIRI HEWAN DENGAN LINGKUNGAN MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA MINIATUR HEWAN PADA SISWA KELAS V SDN NGRECO 2 WERU SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011  
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/1/02._Halaman_Depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/3/03._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/4/04._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/5/05._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/8/06._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/9/07._BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/11/08._Daftar_Pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/13305/14/09._Lampiran.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar mata pelajaran IPA tentang Penyesuaian Diri Hewan melalui penggunaan alat peraga miniatur hewan pada siswa kelas V SDN Ngreco 2, Weru, Sukoharjo tahun ajaran 2010/2011. Jenis Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Subyek penerima tindakan adalah siswa kelas V SD Negeri Ngreco 2, Weru, Sukoharjo yang berjumlah 21 siswa. Metode pengumpulan data dilakukan melalui pedoman observasi, tes dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa kelas V dalam pembelajaran IPA. Hal ini dapat dilihat dari perolehan nilai rata-rata kelas mata pelajaran IPA yang mencapai ketuntasan belajar ≥ 80 dari siklus I, II dan II mengalami peningkatan, serta keaktifan dan antusias siswa dalam mengikuti proses belajar mengajar mengalami perubahan yang signifikan berkat penerapan metode penggunaan alat peraga miniatur hewan ini. Berikut ini dijelaskan secara singkat peningkatan yang dicapai dari siklus ke siklus mengenai beberapa aspek : siswa aktif mengajukan pertanyaan pada siklus I sebanyak 2 siswa (9,52%), siklus II 8 siswa (38,09%), siklus III 10 siswa (47,61%), siswa aktif menjawab pertanyaan pada siklus I sebanyak 4 siswa (19,04%), siklus II 7 siswa (33,33%), siklus III 15 siswa (71,42%), siswa aktif menyampiakan pendapat pada siklus I sebanyak 2 siswa (9,52%), siklus II 5 siswa (23,80%), siklus III 12 siswa (57,14%), dan siswa yang mencapai kriteria ketuntasan belajar pada siklus I sebanyak 3 siswa (14,28%), siklus II 14 siswa (66,66%), siklus III 21 siswa (100%). Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penerapan metode penggunaan alat peraga miniatur hewan dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA dalam materi Penyesuaian diri hewan terhadap lingkungan pada kelas V SDN Ngreco 2, Weru, Sukoharjo. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/13305/ 
787 0 |n A510070149  
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/13305/  |z Connect to this object online