ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP KINERJA LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Tedaftar di BEI)

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis variabel rasio keuangan dan mengetahui variabel rasio keuangan yang paling dominan yang berpengaruh terhadap kinerja laporan keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdapat di Bursa Efek Indonesia. Data yang diperlukan dalam penelitian ini meliputi d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: YULIANI, KURNIA (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_14161
042 |a dc 
100 1 0 |a YULIANI, KURNIA  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP KINERJA LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Tedaftar di BEI) 
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/1/Halaman_Depan_Kurnia_Yuliani.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/2/Bab_1_Kurnia_Yuliani.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/5/Bab_2_Kurnia_Yuliani.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/6/Bab_3_Kurnia_Yuliani.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/8/BAB_4_Kurnia_Yuliani.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/10/BAB_5_Kurnia_Yuliani.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/12/Daftar_Pustaka_Kurnia_Yuliani.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14161/14/Lampiran_Kurnia_Yuliana.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis variabel rasio keuangan dan mengetahui variabel rasio keuangan yang paling dominan yang berpengaruh terhadap kinerja laporan keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdapat di Bursa Efek Indonesia. Data yang diperlukan dalam penelitian ini meliputi data sekunder yaitu data yang berupa dokumentasi atau catatan yang berhubungan dengan obyek penelitian. Penelitian ini dilakukan terhadap laporan keuangan pada perusahaan manufaktur dari tahun 2007 - 2009. Metoda analisis yang peneliti gunakan adalah analisis data menggunakan rasio keuangan berupa curent ratio, debt to equity ratio, nett profit margin ,total asset turn over dan return on equity. Hasil uji t menunjukkan bahwa variabel current ratio, debt to equity ratio, nett profit margin, dan total asset turn over berpengaruh positif terhadap return on equity. Variabel debt to equity ratio dan total asset turn over berpengaruh signifikan terhadap return on equity. Berarti hipotesis pertama yang menyatakan "Diduga variabel current ratio, debt equity ratio, nett profit margin, dan total asset turn over mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel return on equity pada perusahaan manufaktur yang terdapat di Bursa Efek Indonesia pada periode tahun 2007 sampai dengan 2009", terbukti. Hasil koefisien Beta menunjukkan bahwa variabel debt equity ratio berpengaruh dominan terhadap return on equity. Hal ini ditunjukkan oleh nilai koefisien Beta variabel debt equity ratio sebesar 0,654 lebih besar dari nilai koefisien Beta variabel total asset turn over sebesar 0,293, nett profit margin sebesar 0,102,variabel current ratio sebesar 0,063. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HG Finance 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/14161/ 
787 0 |n B100070131 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/14161/  |z Connect to this object online