PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI DAN BELANJA PEMBANGUNAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH PADA KABUPATEN ATAU KOTA DI EKS KARESIDENAN SURAKARTA

Daerah yang pertumbuhan ekonominya positif mempunyai kemungkinan mendapatkan kenaikan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Pemda dapat berkonsentrasi pada pemberdayaan kekuatan ekonomi lokal dan menciptakan pertumbuhan ekonomi yang meningkatkan PAD. Pembangunan berbagai infrastruktur industri melalui belan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: WIBOWO, DEDY KUSUMA (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_14226
042 |a dc 
100 1 0 |a WIBOWO, DEDY KUSUMA  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI DAN BELANJA PEMBANGUNAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH PADA KABUPATEN ATAU KOTA DI EKS KARESIDENAN SURAKARTA 
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/1/Halaman_Depan_new.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/2/BAB_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/7/Bab_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/8/Bab_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/9/BAB_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/10/BAB_5.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/11/Daftar_Pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14226/14/Lampiran.pdf 
520 |a Daerah yang pertumbuhan ekonominya positif mempunyai kemungkinan mendapatkan kenaikan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Pemda dapat berkonsentrasi pada pemberdayaan kekuatan ekonomi lokal dan menciptakan pertumbuhan ekonomi yang meningkatkan PAD. Pembangunan berbagai infrastruktur industri melalui belanja pembangunan akan berdampak yang nyata terhadap kenaikan PAD. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan ekonomi dan belanja pembangunan terhadap pendapatan asli daerah. Penelitian ini termasuk jenis penelitian empiris dengan menggunakan data empiris berupa keuangan daerah yang disertai dengan pengujian hipotesis. Data dalam penelitian ini adalah data sekunder yang berupa data keuangan APBD Kabupaten atau Kota di eks-karesidenan Surakarta tahun anggaran 2005-2009. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi ganda melalui uji t. Sebelumnya dilakukan uji asumsi klasik, uji F, dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Pertumbuhan ekonomi berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah pada Kabupaten atau Kota di Eks Karesidenan Surakarta tahun anggaran 2005-2009. Hal ini ditunjukkan dengan hasil uji t yang memperoleh nilai thitung sebesar 2,052 diterima taraf signifikansi 5% (p<0,05); 2) Belanja Pembangunan berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah daerah pada Kabupaten atau Kota di Eks Karesidenan Surakarta tahun anggaran 2005-2009. Hal ini ditunjukkan dengan hasil uji t yang memperoleh nilai thitung sebesar 2,192 diterima pada taraf signifikansi 5% (p<0,05). 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HJ Public Finance 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/14226/ 
787 0 |n B200050345 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/14226/  |z Connect to this object online