MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, MANAJEMEN LABA DAN KINERJA KEUANGAN (Studi Empiris Pada Perusahaan go public Sektor Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2010)
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris mengenai masalah yang diteliti yaitu tentang mekanisme corporate governance, manajemen laba, dan kinerja keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jenis penelitian ini bersifat study empiris, yaitu penelitian...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2011.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_14279 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a WINDASARI, NOVITA DYAH |e author |
245 | 0 | 0 | |a MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, MANAJEMEN LABA DAN KINERJA KEUANGAN (Studi Empiris Pada Perusahaan go public Sektor Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2010) |
260 | |c 2011. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/1/02._HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/2/03._BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/3/04._BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/4/05._BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/5/06._BAB_IV_.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/6/07._BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/7/08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/14279/26/09._LAMPIRAN.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris mengenai masalah yang diteliti yaitu tentang mekanisme corporate governance, manajemen laba, dan kinerja keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jenis penelitian ini bersifat study empiris, yaitu penelitian yang menekankan pada pengujian teori-teori melalui pengukuran variabel-variabel penelitian dengan angka dan melakukan analisis data dengan prosedur statistik. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan manufaktur yang go publik di Bursa Efek Indonesia. Sampel diambil berdasarkan purposive sampling. Analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda dan analisis regresi sederhana. Berdasarkan hasil uji analisis regresi linier berganda terhadap kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris independen, dan ukuran dewan komisaris diketahui bahwa hanya proporsi dewan komisaris independen yang tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap manajemen laba yaitu sebesar 0,092 diatas 0,05 yang artinya bahwa hipotesis proporsi dewan komisaris independen ditolak. Sedangkan hasil pengujian regresi linier sederhana tentang pengaruh manajemen laba terhadap kinerja keuangan diperoleh 0,003 dibawah 0,05 yang artinya manajemen laba berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan, sehingga hipotesis diterima. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a HG Finance | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/14279/ | |
787 | 0 | |n B200070001 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/14279/ |z Connect to this object online |