HUBUNGAN LAMA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN STATUS GIZI BAYI USIA 6-12 BULAN DI KELURAHAN WALEN KECAMATANSIMO KABUPATEN BOYOLALI

Pendahuluan : Banyak ibu menyusui memiliki kebiasaan yang kurang baik, seperti pemberian makanan pralaktal yaitu pemberian makanan/minuman untuk menggantikan ASI apabila ASI belum keluar pada hari-hari pertama setelah kelahiran. Faktor yang mempengaruhi status gizi adalah faktor protektif dan nutris...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: UTAMI, NOVIANTI TRI (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_14708
042 |a dc 
100 1 0 |a UTAMI, NOVIANTI TRI  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN LAMA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN STATUS GIZI BAYI USIA 6-12 BULAN DI KELURAHAN WALEN KECAMATANSIMO KABUPATEN BOYOLALI 
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14708/8/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Pendahuluan : Banyak ibu menyusui memiliki kebiasaan yang kurang baik, seperti pemberian makanan pralaktal yaitu pemberian makanan/minuman untuk menggantikan ASI apabila ASI belum keluar pada hari-hari pertama setelah kelahiran. Faktor yang mempengaruhi status gizi adalah faktor protektif dan nutrisi. Faktor protektif yaitu melindungi bayi dan anak dari penyakit infeksi sedangkan dari segi nutrisi dipengaruhi oleh asupan, sosial ekonomi, lingkungan dan pengetahuan ibu. Tujuan : Menganalisis hubungan lama pemberian ASI eksklusif dengan status gizi bayi usia 6-12 bulan di Kelurahan Walen Kecamatan Simo Kabupaten Boyolali. Metode penelitan : Jenis penelitian bersifat observasional dengan pendekatan crossectional. Jenis data yang diambil meliputi data lama pemberian ASI eksklusif, status gizi diperoleh menggunakan wawancara dan penimbangan dengan baby scale. Pemberian ASI diperoleh melalui wawancara dan data status gizi diperoleh melalui antropometri. Hasil : Ibu yang memberikan ASI eksklusif pada usia 0-3 bulan sebanyak 73,9% dan pada usia 4-6 bulan sebanyak 26,1%. Bayi yang berstatus gizi baik sebanyak 82,6,% dan yang tidak baik sebanyak 17,4%. Hasil uji fisher exact test menunjukkan nilai p=1,00 atau lebih dari 0,05. Kesimpulan : Uji statistik yang digunakan adalah fisher exact test menunjukkan tidak terdapat hubungan yang signifikan antara lama peberian ASI eksklusif dengan status gizi bayi (p =1,00). Tidak ada hubungan lama pemberian ASI eksklusif dengan status gizi bayi usia 6-12 bulan di Kelurahan Walen Kecamatan Simo Kabupaten Boyolali. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a R Medicine (General) 
690 |a RJ101 Child Health. Child health services 
690 |a RN Nutrition 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/14708/ 
787 0 |n J300080001 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/14708/  |z Connect to this object online