HUBUNGAN PENGETAHUAN LANJUT USIA DENGAN SIKAP MEMELIHARAAN KEBERSIHAN DIRI PADA LANJUT USIA DI KELURAHAN BANDUNGHARJOKECAMATAN TOROH KABUPATEN GROBOGAN

Kebersihan merupakan suatu hal yang sangat penting dalam usaha mencegah suatu penyakit, termasuk kebersihan diri pada lanjut usia yang termasuk dalamnya adalah kebersihan badan, tempat tidur, kebersihan rambut, kuku dan mulut atau gigi. Untuk mendapatkan kebersihan diri secara baik dan benar dibutuh...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: SAVITRI, NADIA CITRA (Author), , Supratman, SKM, M Kes (Author), , Yuni Wulan Utami, S.Kep,Ns.MM.Kes (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_14753
042 |a dc 
100 1 0 |a SAVITRI, NADIA CITRA  |e author 
700 1 0 |a , Supratman, SKM, M Kes  |e author 
700 1 0 |a , Yuni Wulan Utami, S.Kep,Ns.MM.Kes  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN PENGETAHUAN LANJUT USIA DENGAN SIKAP MEMELIHARAAN KEBERSIHAN DIRI PADA LANJUT USIA DI KELURAHAN BANDUNGHARJOKECAMATAN TOROH KABUPATEN GROBOGAN  
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/1/2._COVER-_ABSTRAK.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/2/3._bab_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/3/4.bab_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/4/5.bab_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/7/6.bab_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/8/7.bab_5.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/15/8.DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/14753/17/9.LAMPIRAN.pdf 
520 |a Kebersihan merupakan suatu hal yang sangat penting dalam usaha mencegah suatu penyakit, termasuk kebersihan diri pada lanjut usia yang termasuk dalamnya adalah kebersihan badan, tempat tidur, kebersihan rambut, kuku dan mulut atau gigi. Untuk mendapatkan kebersihan diri secara baik dan benar dibutuhkan suatu pengetahuan dan sikap yang baik agar tercipta memelihara kebersihan diri, termasuk bagi para lanjut usia. Hasil studi pendahuluan pada lansia di Desa Bandungharjo menunjukkan masih banyak lansia yang belum melakukan kebersihan diri dengan baik yang diakibatkan oleh pengetahuan dan sikap lansia. Tujuan penelitian adalah mengetahui hubungan antara pengetahuan lanjut usia dengan sikap memelihara kebersihan diri lanjut usia di Kelurahan Bandungharjo, Kecamatan Toroh, Kabupaten Grobogan. Penelitian ini menggunakan rancangan Cross Sectional. Populasi lanjut usia sebanyak 813 lanjut usia dengan sampel penelitian sebanyak 86 responden lansia dengan teknik pengambilan sampel menggunakan Cluster Random Sampling. Data penelitian diperoleh dari kuesioner pengetahuan dan sikap. Uji hipotesis menggunakan uji Fisher Exact. Hasil penelitian menunjukkan 49 responden (57%) memiliki pengetahuan kurang, 37 responden (43 %) memiliki pengetahuan baik. Hasil penelitian sikap menunjukkan 53 responden (61,6%) dengan sikap buruk, dan 33 responden (38,4%) dengan sikap baik. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan nilai Fisher Exact 0,20 dengan p= 0,82 (p>0,05), artinya tidak ada hubungan pengetahuan lanjut usia dengan sikap memelihara kebersihan diri pada lanjut usia di Kelurahan Bandungharjo, Kecamatan Toroh, Kabupaten Grobogan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/14753/ 
787 0 |n J210070079 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/14753/  |z Connect to this object online