PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAIDI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMASURAKARTA

Kantor Pelayanan Pajak mempunyai tugas mengumpulkan dana dari masyarakat untuk kepentingan APBN. Oleh sebab itu, di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta dibutuhkan perilaku organisasi yang kondusif guna menciptakan manajemen organisasi yang memperhatikan aspek sumber daya manusia secara utuh. Ap...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: EKORINI, DEWI (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_15079
042 |a dc 
100 1 0 |a EKORINI, DEWI   |e author 
245 0 0 |a PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAIDI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMASURAKARTA 
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/1/COVER.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/3/BAB_II..pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/6/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/9/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/11/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/18/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15079/20/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Kantor Pelayanan Pajak mempunyai tugas mengumpulkan dana dari masyarakat untuk kepentingan APBN. Oleh sebab itu, di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta dibutuhkan perilaku organisasi yang kondusif guna menciptakan manajemen organisasi yang memperhatikan aspek sumber daya manusia secara utuh. Apabila setiap pegawai dalam hal ini di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta dapat terpenuhi kebutuhannya baik secara fisik maupun psikis, maka mereka akan mempunyai motivasi kerja yang tinggi, kemudian motivasi kerja akan mempengaruhi tingkat kepuasan kerja pegawai dan pada gilirannya akan tinggi pula produktifitas kinerjanya. Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui atau mengukur pengaruh kompensasi terhadap kinerja pegawai di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta, (2) Untuk mengetahui atau mengukur pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta, (3) Untuk mengetahui atau mengukur pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh populasi yaitu sebanyak 104 orang pegawai negeri sipil Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Metode analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa : (1) Variabel kompensasi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja pegawai, (2) Variabel lingkungan kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja pegawai, dan (3) Variabel kepuasan kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja pegawai. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HB Economic Theory 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/15079/ 
787 0 |n P100090022 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/15079/  |z Connect to this object online