AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI POLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachtaindica A. Juss.) PADA KULTUR Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS

Tanaman mimba telah diyakini dapat menyembuhkan penyakit malaria. Hasil aktivitas antiplasmodium secara in vitro dari ekstrak metanol kulit batang mimba memberikan efek penghambatan terhadap Plasmodium falciparum. Sehingga perlu dilakukan penelitian lebih lanjut terhadap kulit batang mimba. Peneliti...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: PURNOMO, AGUS (Author)
Format: Book
Published: 2007.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_15209
042 |a dc 
100 1 0 |a  PURNOMO, AGUS   |e author 
245 0 0 |a  AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI POLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachtaindica A. Juss.) PADA KULTUR Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS 
260 |c 2007. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/1/hal_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/3/bab_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/5/bab_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/7/bab_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/10/bab_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/12/daftar_isi.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/14/dapus.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15209/17/lampiran.pdf 
520 |a Tanaman mimba telah diyakini dapat menyembuhkan penyakit malaria. Hasil aktivitas antiplasmodium secara in vitro dari ekstrak metanol kulit batang mimba memberikan efek penghambatan terhadap Plasmodium falciparum. Sehingga perlu dilakukan penelitian lebih lanjut terhadap kulit batang mimba. Penelitian ini dilakukan untuk membuktikan aktivitas antiplasmodium fraksi polar ekstrak metanol kulit batang mimba terhadap P. falciparum secara in vitro, menetapkan nilai IC50 dan mengidentifikasi kandungan senyawa secara kromatografi lapis tipis. Aktivitas antiplasmodium dilakukan secara in vitro terhadap P. falciparum strain D10 dengan 6 kelompok perlakuan. Kelompok I adalah kontrol negatif; Kelompok II-VI dengan perlakuan berturut-turut pada konsentrasi 3,125 μg/mL, 6,25 μg/mL, 12,5 μg/mL, 25 μg/mL, dan 50 μg/mL. Kandungan senyawa kimia dalam fraksi polar ekstrak metanol kulit batang mimba diuji secara kualitatif dengan kromatografi lapis tipis. Identifikasi senyawa kimia menggunakan UV254 dan UV366 serta pereaksi semprot Dragendorf, Lieberman Burchard, uap amonia. Hasil uji aktivitas antiplasmodium menunjukkan nilai IC50 fraksi polar ekstrak metanol kulit batang mimba sebesar 11,37μg/mL sehingga aktif sebagai antiplasmodium. Hasil analisis KLT menunjukkan golongan senyawa yang terkandung dalam fraksi polar ekstrak metanol kulit batang mimba adalah flavonoid. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RM Therapeutics. Pharmacology 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/15209/ 
787 0 |n K100030148 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/15209/  |z Connect to this object online