ANALISIS EROSI TANAH UNTUK EVALUASIKONSERVASI TANAH DI KECAMATAN BULUKERTOKABUPATEN WONOGIRI

Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Bulukerto bertujuan untuk : (1) mengetahui agihan dan tingkat bahaya erosi tanah di daerah penelitian dan (2) mengevaluasi usaha konservasi tanah dalam mengurangi tingkat bahaya erosi tanah di daerah penelitian. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: LISTYANI, ZENI HERMAWATI DYAH (Author)
Format: Book
Published: 2007.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_15820
042 |a dc 
100 1 0 |a LISTYANI, ZENI HERMAWATI DYAH   |e author 
245 0 0 |a ANALISIS EROSI TANAH UNTUK EVALUASIKONSERVASI TANAH DI KECAMATAN BULUKERTOKABUPATEN WONOGIRI 
260 |c 2007. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15820/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15820/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15820/3/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15820/11/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15820/12/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15820/16/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/15820/19/BAB_V.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Bulukerto bertujuan untuk : (1) mengetahui agihan dan tingkat bahaya erosi tanah di daerah penelitian dan (2) mengevaluasi usaha konservasi tanah dalam mengurangi tingkat bahaya erosi tanah di daerah penelitian. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survai. Metode pengambilan sampel dengan stratified sampling, strata yang digunakan adalah satuan lahan. Data yang dikumpulkan adalah variabel erosivitas hujan (R) yang meliputi data curah hujan bulanan, jumlah hari hujan dan curah hujan maksimum bulanan selama 10 tahun terakhir. Variabel erodibilitas tanah (K) menggunakan data hasil analisis laboratorium serta beberapa pengukuran di lapangan. Variabel panjang dan kemiringan lereng (LS), merupakan hasil olahan dari data primer hasil pengukuran di lapangan pada daerah yang telah diberi tindakan konservasi tanah, terutama untuk daerah-daerah yang telah diteras dan pengukuran pada peta topografi untuk daerah yang belum ada tindakan konservasi tanah. Variabel pengelolaan tanaman (C), merupakan hasil olahan data primer yang diperoleh dari hasil pengamatan terhadap pengelolaan tanaman di lapangan serta variabel praktek konservasi tanah (P). Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) besar erosi tanah pada setiap satuan lahan di Kecamatan Bulukerto berbeda. Erosi tanah terbesar terjadi pada satuan lahan V3 III La P dengan penggunaan lahan kebun campuran kerapatan rendah, yaitu sebesar 523,84 ton/ha/th; Adapun erosi tanah terkecil terjadi pada satuan lahan V3 III La Sw dengan penggunaan lahan untuk tanaman padi sawah, yaitu sebesar 1,4 ton/ha/th. (2) Dari 6 satuan lahan yang ada di daerah penelitian, ada 3 satuan lahan yang memiliki besar erosi permukaan di atas ambang batas. Oleh karena itu faktor CP harus dirubah yang dalam penelitian ini disebut dengan arahan konservasi tanah. Untuk satuan lahan V3 III La P pola tanaman yang disarankan adalah dengan adalah dengan menanami tanaman kedelai. Adapun teknik konservasi tanah yang disarankan adalah penanaman vegetasi penutup yang bersifat permanen. Adapun teknik konservasi tanah yang disarankan adalah penggunaan teras bangku yang terawat baik dengan tanaman keras serta kerapatan yang tinggi. Untuk satuan lahan V2 IV La Tg pola tanaman yang disarankan adalah penanaman vegetasi penutup yang bersifat permanen. Adapun teknik konservasi tanah yang disarankan adalah penggunaan teras bangku yang terawat baik dengan tanaman keras serta kerapatan yang tinggi. Untuk satuan lahan V2 IV La P pola tanaman yang disarankan adalah pola tanaman yang disarankan adalah dengan meningkatkan penanaman tanaman pada sebagian lahan permukiman yang ada. Adapun teknik konservasi tanah yang disarankan adalah penggunaan teras bangku yang terawat baik dengan tanaman keras serta kerapatan yang tinggi. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a G Geography (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/15820/ 
787 0 |n E100000051 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/15820/  |z Connect to this object online