Hubungan Tingkat Kecukupan Energi, Protein, Lemak dan Karbohidrat Dengan Kadar Gula Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe II Rawat Jalan di RSUD Dr. Moewardi Surakarta

Pendahuluan. DM dikenal sebagai penyakit yang berhubungan dengan asupan makanan, baik sebagai faktor penyebab maupun pengobatan. Asupan makanan yang berlebihan merupakan faktor resiko pertama yang diketahui menyebabkan DM. Konsumsi energi yang melebihi kebutuhan tubuh menyebabkan lebih banyak glukos...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: DEWI, INTAN KUMALA (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_16063
042 |a dc 
100 1 0 |a DEWI, INTAN KUMALA   |e author 
245 0 0 |a Hubungan Tingkat Kecukupan Energi, Protein, Lemak dan Karbohidrat Dengan Kadar Gula Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe II Rawat Jalan di RSUD Dr. Moewardi Surakarta  
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/1/halaman_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/3/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/5/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/7/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/9/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/11/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/13/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16063/15/Lampiran.pdf 
520 |a Pendahuluan. DM dikenal sebagai penyakit yang berhubungan dengan asupan makanan, baik sebagai faktor penyebab maupun pengobatan. Asupan makanan yang berlebihan merupakan faktor resiko pertama yang diketahui menyebabkan DM. Konsumsi energi yang melebihi kebutuhan tubuh menyebabkan lebih banyak glukosa yang ada dalam tubuh Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat kecukupan energi, protein, lemak, dan karbohidrat dengan kadar gula darah pada penderita DM tipe II rawat jalan di RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Metode Penelitian. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel menggunakan consecutive sampling dengan jumlah sampel penelitian sebanyak 23 sampel. Kadar gula darah diperoleh dari rekam medik pasien dan tingkat kecukupan energi, protein, lemak dan karbohidrat diperoleh menggunakan metode recall 2 x 24 jam. Analisis data dengan menggunakan korelasi pearson product moment. Hasil. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kecukupan energi baik 52,2%, tingkat kecukupan protein lebih 26,1%, tingkat kecukupan lemak baik 39,1%, dan tingkat kecukupan karbohidrat baik 39,1%. Kadar gula darah puasa 91,3% tidak normal dan kadar gula darah 2 jam post prandial 82,6% tidak normal. Hasil uji korelasi tingkat kecukupan energi, lemak dan karbohidrat dengan kadar gula darah puasa diperoleh nilai p>0,05. Hasil uji korelasi tingkat kecukupan protein dengan kadar gula darah puasa diperoleh nilai p<0,05. Hasil uji korelasi tingkat kecukupan energi, protein, lemak dan karbohidrat dengan kadar gula darah 2 jam post prandial diperoleh nilai p>0,05. Kesimpulan. Tidak ada hubungan tingkat kecukupan energi, lemak dan karbohidrat dengan kadar gula darah puasa. Ada hubungan tingkat kecukupan protein dengan kadar gula darah puasa. Tidak ada hubungan tingkat kecukupan energi, protein, lemak dan karbohidrat dengan kadar gula darah 2 jam post prandial. Saran. Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut tentang hubungan kadar gula darah yang dilihat berdasarkan penggunaan obat, insulin dan aktifitas fisik. Kata Kunci : DM tipe II, Asupan Makan, Energi, Protein, Lemak, Karbohidrat Kepustakaan : 44 (1992-2011) 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a R Medicine (General) 
690 |a RN Nutrition 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/16063/ 
787 0 |n J310070048  
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/16063/  |z Connect to this object online