Pengelolaan Disiplin Kerja Guru SMP RSBI (StudiSitus SMP Negeri 5 Sragen)

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan (1) pengelolaan disiplin kerja guru dalam administrasi pembelajaran. (2) pengelolaan disiplin keja guru dalam proses belajar mengajar. (3) pengelolaan disiplin keja guru dalam kegiatan sekolah lainnya. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitat...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Pudjiati, Retno (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_16520
042 |a dc 
100 1 0 |a Pudjiati, Retno  |e author 
245 0 0 |a Pengelolaan Disiplin Kerja Guru SMP RSBI (StudiSitus SMP Negeri 5 Sragen) 
260 |c 2011. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/1/Hal_Depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/7/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/16520/9/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan (1) pengelolaan disiplin kerja guru dalam administrasi pembelajaran. (2) pengelolaan disiplin keja guru dalam proses belajar mengajar. (3) pengelolaan disiplin keja guru dalam kegiatan sekolah lainnya. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan desain etnografi. Penelitian ini dilakukan pada SMP Negeri 5 Sragen. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi dan mengkaji dokumen dan arsip. Teknik analisis data menggunakan alur kegiatan, yakni data reduction, data display and conclusion drawing verification. Hasil penelitian: (1) Pengelolaan disiplin kerja guru dalam administrasi pembelajaran dilakukan kepala sekolah dengan memperhatikan kesiapan guru dalam menyusun program tahunan, program semester, rencana pelaksanaan pembelajaran dan instrumen evaluasi pembelajaran. Sedangkan kegiatan guru mengelola kedisiplinan dalam administrasi pembelajaran meliputi kedisiplinan guru dalam menyusun program tahunan, program semester, silabus, rencana pembelajaran dan instrumen evaluasi dalam bentuk RPP. RPP disusun guru bidang studi dalam bentuk kegiatan MGMP, guru agama, dan guru penjasorkes berdasarkan kurikulum dan silabus dengan mengacu pada Standar Nasional Pendidikan. (2) Pengelolaan disiplin guru dalam kegiatan pembelajaran dilakukan kepala sekolah dengan melakukan supervisi pada saat guru melakukan proses pembelajaran. Sedangkan kegiatan guru dalam pengelolaan disiplin dalam kegiatan pembelajaran ditandai dengan kegiatan guru dalam melakukan pembelajaran sesuai dengan RPP. Pada akhir pembelajaran guru melakukan penilaian terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram, memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran, merencanakan kegiatan tindak lanjut dan menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya. (3) Pengelolaan disiplin guru dalam evaluasi pembelajaran dilakukan kepala sekolah dengan melakukan pengawasan terhadap instrumen evaluasi pembelajaran, dan pelaksanaan evaluasi pembelajaran. Sedangkan yang dilakukan guru dalam mengelola evaluasi pembelajaran adalah membuat kisi-kisi ulangan harian, penyusunan naskah soal ulangan harian, daftar nilai, remidial, pengayaan, dan akselerasi. Penyusunan kisi-kisi ulangan tersebut disampaikan kepada kepala sekolah sesuai dengan waktu yang telah dijadwalkan. Dalam evaluasi pembelajaran guru melakukan kegiatan penilaian terhadap hasil pembelajaran untuk mengukur tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/16520/ 
787 0 |n Q100090287. 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/16520/  |z Connect to this object online