Peningkatan Hasil Belajar dengan Menggunakan Metode Belajar Kelompok Mata Pelajaran Matematika pada Siswa Kelas IV SDN Celep V Kedawung Sragen Tahun Ajaran 2011/2012

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bahwa metode Belajar Kelompok dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika kelas IV SD Negeri Celep V Kedawung. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek penerima tindakan dalam penelitian ini adalah guru dan siswa k...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sumadi, Sumadi (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_17754
042 |a dc 
100 1 0 |a Sumadi, Sumadi  |e author 
245 0 0 |a Peningkatan Hasil Belajar dengan Menggunakan Metode Belajar Kelompok Mata Pelajaran Matematika pada Siswa Kelas IV SDN Celep V Kedawung Sragen Tahun Ajaran 2011/2012 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/1/halaman_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/2/BAB_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/17754/8/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bahwa metode Belajar Kelompok dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika kelas IV SD Negeri Celep V Kedawung. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek penerima tindakan dalam penelitian ini adalah guru dan siswa kelas IV SD Negeri Celep V Kedawung Tahun Ajaran 2011/2012 sebanyak 22 siswa yaitu 7 siswa laki-laki dan 15 siswa perempuan. Data dikumpulkan melalui metode observasi, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data secara deskriptif kualitatif dengan model interaktif. Hasil penelitian adalah adanya peningkatan hasil belajar siswa. Hal ini dilihat dari banyaknya prosentase ketuntasan belajar siswa yang mendapat nilai lebih dari sama dengan 65 sebelum tindakan adalah 8 siswa (37%), putaran I sebesar 13 siswa (59%), putaran II sebesar 16 siswa (73%) dan pada putaran terakhir mencapai 19 siswa (86%). Serta adanya peningkatan nilai rata-rata kelas dari sebelum tindakan 59,09 menjadi 64,55 pada putaran I, meningkat menjadi 69,32 pada putaran II dan meningkat lagi menjadi 75,68 pada putaran terakhir. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa penerapan metode Jigsaw dalam pembelajaran Matematika dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV di SD Negeri Celep V 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/17754/ 
787 0 |n A510091093 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/17754/  |z Connect to this object online