Pengaruh Faktor Non Keuangan Dan Faktor Keuangan Terhadap Penerimaan Opini Audit Going Concern (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2007-2010)

Segala puji hanya kepada Allah SWT atas segala limpahan Rahmat serta Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul "PENGARUH FAKTOR NON KEUANGAN DAN FAKTOR KEUANGAN TERHADAP PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Permatasari, Aldhica Yuniar (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18004
042 |a dc 
100 1 0 |a Permatasari, Aldhica Yuniar   |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Faktor Non Keuangan Dan Faktor Keuangan Terhadap Penerimaan Opini Audit Going Concern (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2007-2010) 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/2/BAB_I_.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/3/BAB_II_.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/4/BAB_III_.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/5/BAB_IV_.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18004/8/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Segala puji hanya kepada Allah SWT atas segala limpahan Rahmat serta Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul "PENGARUH FAKTOR NON KEUANGAN DAN FAKTOR KEUANGAN TERHADAP PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2007-2010)". Meskipun jauh dari sempurna. Skripsi ini merupakan tugas akhir penulis dalam menyelesaikan studi dan merupakan syarat untuk menyelesaikan studi strata satu di Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta. Prediksi pengeluaran opini audit going concern menjadi perhatian tersendiri bagi auditor dan shareholder. Pada saat ini tanggung jawab auditor tidak hanya memeriksa laporan keuangan atau mendeteksi kecurangan dalam laporan keuangan, tetapi juga sanggup memprediksi dan menilai kemampuan perusahaan dalam melangsungkan hidupnya (going concern). Hal ini terjadi karena adanya permintaan dari shareholders untuk memberikan early warning atau informasi peringatan sejak awal mengenai prospek perusahaan di masa mendatang, sehingga dapat dijadikan referensi bagi shareholders dalam pengambilan keputusan investasinya. Tujuan dari penelitian ini adalah memprediksi pengaruh kualitas audit, reputasi auditor, dan ukuran perusahaan terhadap kemungkinan penerimaan opini audit going concern. Sampel dalam penelitian ini menggunakan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2007-2010 perusahaan yang dipilih berdasarkan metode purposive sampling dengan periode pengamatan 4 tahun dan metode analisis data yang digunakan adalah regresi logistik. Berdasarkan penelitian ini dapat diambil sebuah simpulan bahwa kualitas audit tidak memliki pengaruh yang signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern, reputasi audit tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern, dan ukuran perusahaan tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HB Economic Theory 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18004/ 
787 0 |n B200080223 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18004/  |z Connect to this object online