Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Motivasi BelajarTerhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas Xi Sma Negeri 1 Bangsri Tahun Ajaran 2011/2012

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 BANGSRI TAHUN AJARAN 2011/2012 Hanik Badriyah, A410080023, Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012, 93 hala...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Badriyah, Hanik (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18011
042 |a dc 
100 1 0 |a Badriyah, Hanik   |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Motivasi BelajarTerhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas Xi Sma Negeri 1 Bangsri Tahun Ajaran 2011/2012 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/1/COVER%2C_dst.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/7/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18011/11/LAMPIRAN.pdf 
520 |a PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 BANGSRI TAHUN AJARAN 2011/2012 Hanik Badriyah, A410080023, Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012, 93 halaman. Penelitian ini bertujuan (1) mengidentifikasi, menggambarkan dan mengkaji pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar matematika, (2) mengidentifikasi, menggambarkan dan mengkaji pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi belajar matematika, dan (3) mengidentifikasi, menggambarkan dan mengkaji pengaruh kecerdasan emosional dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar matematika. Pendekatan penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Penelitian ini mengambil lokasi di SMA Negeri 1 BANGSRI. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI dengan jumlah seluruhnya 256 siswa. Sampel diambil sebanyak 160 orang siswa berdasarkan rumus slovin dengan teknik sampling sistematis. Metode pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear ganda, uji keberartian regresi linear ganda (uji F) dan uji keberartian koefisien regresi linier ganda (uji t), selain itu dilakukan pula perhitungan sumbangan relatif dan sumbangan efektif. Hasil penelitian ini adalah (1) kecerdasan emosional berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar matematika berdasarkan uji t diperoleh thitung > ttabel, yaitu 2.737 > 1.96, (2) motivasi belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar matematika berdasarkan uji t diperoleh thitung > ttabel, yaitu 3.71 > 1.96, dan (3) kecerdasan emosional dan motivasi belajar secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar matematika berdasarkan uji F diperoleh Fhitung > Ftabel, yaitu 3.81 > 3.00. Variabel kecerdasan emosional memberikan sumbangan efektif 31,72% dan variabel motivasi belajar memberikan sumbangan efektif 14.28%. Jadi total sumbangan efektif adalah 46%, sedangkan sisanya 54% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18011/ 
787 0 |n A410080023  
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18011/  |z Connect to this object online