Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Kualitas Good Corporate Governance Perusahaan ( Studi Empiris Pada Perusahaan Publik Yang Mengikuti Survei Iicg )

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menguji pengaruh kesempatan investasi, konsentrasi kepemilikan, leverage, komposisi aktiva dan ukuran perusahaan terhadap kualitas good corporate governance perusahaan. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan publik yang terdaftar di Bursa Efek Indone...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Gumilar, Tania Sekar (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18158
042 |a dc 
100 1 0 |a Gumilar, Tania Sekar  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Kualitas Good Corporate Governance Perusahaan ( Studi Empiris Pada Perusahaan Publik Yang Mengikuti Survei Iicg ) 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18158/8/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menguji pengaruh kesempatan investasi, konsentrasi kepemilikan, leverage, komposisi aktiva dan ukuran perusahaan terhadap kualitas good corporate governance perusahaan. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan publik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2010. Pemilihan sampel berdasarkan pada purposive sampling dan didapatkan 42 perusahaan publik. Data diperoleh dari laporan keuangan melalui Annual Report. Hipotesis penelitian ini diuji dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai adjusted R2 sebesar 39,4%. Hal ini berarti 39,4% dapat diintepretasikan bahwa kesempatan investasi, konsentrasi kepemilikan, leverage, komposisi aktiva dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap kualitas good corporate governance sebesar 39,4%, sedangkan sisanya sebesar 60,6% dijelaskan oleh faktor lain diluar model regresi. Selain itu kesempatan investasi, konsentrasi kepemilikan, leverage, komposisi aktiva dan ukuran perusahaan secara bersama-sama berpengaruh terhadap kualitas good corporate governance. Hasil uji hipotesis (uji t) menunjukan bahwa kesempatan investasi, leverage, komposisi aktiva, dan ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap kualitas good corporate governance perusahaan pada taraf signifikasi 5%. Sedangkan konsentrasi kepemilikan berpengaruh secara tidak signifikan terhadap kualitas good corporate governance perusahaan. Oleh karena itu, H1,H3, H4, H5 terdukung secara statistik ditunjukkan oleh p-value < 0,05 sedangkan H2 tidak terdukung secara statistik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HF5601 Accounting 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18158/ 
787 0 |n B200070045 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18158/  |z Connect to this object online