Penentuan Lokasi Potensial Anjungan Tunai Mandiri (ATM)Dengan Pemanfaatan Citra IKONOS dan Sistem InformasiGeografi (SIG) di Kecamatan Depok Kabupaten Sleman

Fasilitas pelayanan ATM khususnya di wilayah penelitian menunjukkan perkembangan yang pesat dari segi jumlah maupun sebarannya. Permasalahan yang perlu diperhatikan berkaitan dengan penelitian ini adalah mengenai bagaimanakah kemanfaatan Citra Ikonos dalam memperoleh parameter penentuan letak potens...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Purnamasari, Dian Maharani Ardiana (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18232
042 |a dc 
100 1 0 |a Purnamasari, Dian Maharani Ardiana  |e author 
245 0 0 |a Penentuan Lokasi Potensial Anjungan Tunai Mandiri (ATM)Dengan Pemanfaatan Citra IKONOS dan Sistem InformasiGeografi (SIG) di Kecamatan Depok Kabupaten Sleman 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18232/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18232/2/BAB_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18232/3/BAB_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18232/4/BAB_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18232/5/BAB_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18232/6/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18232/7/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Fasilitas pelayanan ATM khususnya di wilayah penelitian menunjukkan perkembangan yang pesat dari segi jumlah maupun sebarannya. Permasalahan yang perlu diperhatikan berkaitan dengan penelitian ini adalah mengenai bagaimanakah kemanfaatan Citra Ikonos dalam memperoleh parameter penentuan letak potensial ATM berdasarkan parameter penggunaan lahan, aksesibilitas positif, keteraturan permukiman, eksisting ATM, dan kriminalitas di Kecamatan Depok. Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menguji kemanfaatan Citra Ikonos sebagai sumber untuk memperoleh data parameter penentuan letak ATM dan menentukan lokasi potensial penempatan ATM di Kecamatan Depok dengan memperhatikan parameter tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini merupakan integrasi antara teknik Penginderaan Jauh dan SIG. Pengolahan data dengan SIG dapat ditentukan lokasi potensial ATM yaitu kategori lokasi potensial I (berpotensi tinggi), lokasi potensial II (berpotensi sedang), dan potensial III (tidak berpotensi). Hasil penelitian ini adalah peta lokasi potensial ATM Kecamatan Depok dengan skala 1:50.000. Dari 166 unit ATM yang sudah ada di daerah penelitian, 80,7 % terletak di kawasan perdagangan dan jasa, 15,7 % terletak di kawasan pendidikan dan perkantoran. Daerah yang termasuk ke dalam kategori berpotensi tinggi yaitu sebesar 5,2 %, berpotensi sedang 41 %, dan tidak berpotensi 53,8 %. Lokasi ATM di Kecamatan Depok cenderung mengelompok pada pusat-pusat perdagangan dan jasa serta pusat-pusat pendidikan. Lokasi yang strategis, aman, mudah dijangkau, dan merupakan pusat aktivitas ekonomi maupun sosial merupakan lokasi prioritas dalam penempatan lokasi ATM, dengan tujuan agar optimalisasi pemanfaatan ATM dapat tercapai. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a G Geography (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18232/ 
787 0 |n E100100016 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18232/  |z Connect to this object online