Kajian Pemeriksaan Jentik Berkala (Pjb) Oleh Kader Kesehatan Pada Daerah Endemis Dan Nonendemis Demam Berdarah Dengue (DBD) Di Kabupaten Sukoharjo

Demam berdarah merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus dengue dan ditularkan melalui gigitan nyamuk demam berdarah (Aedes aegypti dan Aedes albopictus) dan dapat menyebabkan kematian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan pelaksanaan PJB oleh kader kesehatan pada daerah endemis d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NURYANI, NURYANI (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18504
042 |a dc 
100 1 0 |a NURYANI, NURYANI  |e author 
245 0 0 |a Kajian Pemeriksaan Jentik Berkala (Pjb) Oleh Kader Kesehatan Pada Daerah Endemis Dan Nonendemis Demam Berdarah Dengue (DBD) Di Kabupaten Sukoharjo 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/6/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/5/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/7/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18504/9/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Demam berdarah merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus dengue dan ditularkan melalui gigitan nyamuk demam berdarah (Aedes aegypti dan Aedes albopictus) dan dapat menyebabkan kematian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan pelaksanaan PJB oleh kader kesehatan pada daerah endemis dan daerah nonendemis DBD di Kabupaten Sukoharjo. Jenis penelitian ini adalah observasional dengan pendekatan rancangan cross sectional. Terdapat dua kelompok sampel penelitian yaitu Puskesmas Grogol sebagai contoh daerah endemis dan Puskesmas Bulu sebagai contoh daerah nonendemis. Jumlah sampel dalam penelitian ini yaitu 83 kader. Sampel dari Kecamatan Grogol sebanyak 44 kader dan dari Kecamatan Bulu sebanyak 39 kader. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik simple random sampling. Uji statistik yang digunakan untuk menganalisis data penelitian ini adalah uji Mann Whitney untuk variabel fasilitas dan variabel frekuensi, dan uji t untuk variabel aktivitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada perbedaan fasilitas antara daerah endemis (6,27) dan daerah nonendemis (6,92) DBD (p=0,015), ada perbedaan frekuensi antara daerah endemis (1,64) dan daerah nonendemis (6,51) DBD (p=0,000), ada perbedaan aktivitas antara daerah endemis (16,20) dan daerah nonendemis (17,82) DBD (p=0,001), dan ada perbedaan ABJ antara daerah endemis (90,53%) dan daerah nonendemis (78,40%) DBD di Kabupaten Sukoharjo. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18504/ 
787 0 |n J410070052 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18504/  |z Connect to this object online