Hubungan Pemberian Susu Formula Dengan Terjadinya ObesitasPada Bayi Usia 0-6 Bulan

Latar Belakang: Obesitas merupakan salah satu masalah gizi yang penting terutama pada masa anak dan bila berlanjut sampai dewasa, biasanya sukar diatasi. ASI dan formula bayi berfungsi sebagai sumber nutrisi bagi bayi selama 4-6 bulan pertama kehidupan. Peningkatan insidensi overweight dan obesitas...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ineke Novitasari, Aldila (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18590
042 |a dc 
100 1 0 |a Ineke Novitasari, Aldila   |e author 
245 0 0 |a Hubungan Pemberian Susu Formula Dengan Terjadinya ObesitasPada Bayi Usia 0-6 Bulan 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/1/cover.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/4/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/5/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/10/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/13/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/16/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/19/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/21/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/25/lampiran_3_tabel_who_boy_sft_wfl_girls_z_0_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18590/26/lampiran_3_tabel_who_girl_sft_wfl_boys_z_0_2.pdf 
520 |a Latar Belakang: Obesitas merupakan salah satu masalah gizi yang penting terutama pada masa anak dan bila berlanjut sampai dewasa, biasanya sukar diatasi. ASI dan formula bayi berfungsi sebagai sumber nutrisi bagi bayi selama 4-6 bulan pertama kehidupan. Peningkatan insidensi overweight dan obesitas secara progresif lebih dari lima dekade yang lalu di Framingham. Pada tahun 2010 di Indonesia khususnya Jawa tengah, terjadi peningkatan prevalensi bayi obesitas. Tujuan: Mempelajari kejadian obesitas pada bayi yang diberi susu formula. Metode: Jenis penelitian ini bersifat analisis observasional dengan pendekatan secara cross-sectional. Subyek penelitian bayi usia 0-6 bulan, dengan bayi yang mengkonsumsi susu formula serta yang mengkonsumsi ASI eksklusif, yang datang ke Posyandu wilayah kerja Puskesmas Pajang, Surakarta, bulan Agustus-September 2011. Teknik pengambilan sampel secara Cluster Sampling. Dianalisa secara statistik dengan uji chi-square menggunakan program SPSS 17 for windows. Besar sampel yang diperoleh adalah 77 bayi yang terdiri atas 27 bayi (35,1%) yang mengkonsumsi ASI eksklusif dan 50 bayi (64,9%) yang mengkonsumsi susu formula. Hasil: Bayi obesitas dengan konsumsi susu formula ada tiga bayi (6%). Penelitian ini diuji dengan uji Fisher dengan p= 1,000. Nilai p > 0,05 ini memiliki makna tidak adanya signifikansi dari hasil penelitian. Kesimpulan: Tidak ada hubungan pemberian susu formula dengan terjadinya obesitas pada bayi usia 0-6 bulan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a R Medicine (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18590/ 
787 0 |n J500080034 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18590/  |z Connect to this object online