Implementasi Sistem Informasi Geografis Untuk Pemetaan Aktivitas Cabang Dan Ranting Muhammadiyah Di Daerah Istimewa Yogyakarta
Muhammadiyah adalah organisasi yang besar yang sudah diakui seluruh bagian dunia. Muhammadiyah membutuhkan informasi yang dapat diakses oleh seluruh masyarakat dan juga jajaran pimpinan dari pimpinan Pusat sampai Ranting suatu daerah tertentu. Muhammadiyah mempunyai beberapa Cabang mulai dari yang t...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Muhammadiyah adalah organisasi yang besar yang sudah diakui seluruh bagian dunia. Muhammadiyah membutuhkan informasi yang dapat diakses oleh seluruh masyarakat dan juga jajaran pimpinan dari pimpinan Pusat sampai Ranting suatu daerah tertentu. Muhammadiyah mempunyai beberapa Cabang mulai dari yang terkecil hingga paling puncak yaitu, Ranting, Cabang, daerah dan juga pusat. Tujuan dari penerapan Sistem Informasi Geografi ini untuk memantau aktivitas kegiatan organisasi Muhammadiyah pada Cabang dan Ranting Muhammadiyah dari jauh mana yang aktif, normal dan tidak aktif atau vacum. Metode penelitian menggunakan SDLC (System Development Life Cycle) dimana mulai dengan tahapan Perancangan, Analisis sistem, Desain sistem, Implementasi dan juga Perawatan Hasil dari penelitian ini ialah terbentuknya sistem Informasi untuk pemetaan Cabang dan Ranting Muhammadiyah berbasis website, dan pengolahan tingkatan keaktifan Cabang ataupun Ranting Muhammadiyah, selain itu juga terbentuknya Sistem Informasi Geografis dimana output dari Sistem Informasi diterjemahkan dalam bentuk simbol yang berwarna sesuai tingkat keaktifan Cabang maupun Ranting Muhammadiyah di Yogyakarta. Simbol-simbol tersebut mengandung informasi-informasi mengenai Cabang ataupun juga Ranting Muhammadiyah di Yogyakarta. |
---|---|
Item Description: | https://eprints.ums.ac.id/18743/1/Halaman_Depan.pdf https://eprints.ums.ac.id/18743/2/BAB_I.pdf https://eprints.ums.ac.id/18743/3/BAB_II.pdf https://eprints.ums.ac.id/18743/4/BAB_III.pdf https://eprints.ums.ac.id/18743/5/BAB_IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/18743/6/BAB_V.pdf https://eprints.ums.ac.id/18743/7/Daftar_Pustaka.pdf https://eprints.ums.ac.id/18743/8/Lampiran.pdf |