Pengelolaan Keuangan Sekolah Di Sekolah Dasar Negeri Karangasem 2 Surakarta

Tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk mendeskripsikan: (1) karakteristik perencanaan dan alokasi dana di Sekolah Dasar Negeri Karangasem 2 Laweyan Surakarta. (2) Pencatatan dan pertanggung jawaban keuangan di Sekolah Dasar Negeri Karangasem 2 Laweyan Surakarta. Penelitian ini dilakukan p...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Prasetya, Heru (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18821
042 |a dc 
100 1 0 |a Prasetya, Heru  |e author 
245 0 0 |a Pengelolaan Keuangan Sekolah Di Sekolah Dasar Negeri Karangasem 2 Surakarta 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/7/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18821/9/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk mendeskripsikan: (1) karakteristik perencanaan dan alokasi dana di Sekolah Dasar Negeri Karangasem 2 Laweyan Surakarta. (2) Pencatatan dan pertanggung jawaban keuangan di Sekolah Dasar Negeri Karangasem 2 Laweyan Surakarta. Penelitian ini dilakukan pada Sekolah Dasar Negeri Karangasem 2 Laweyan, Surakarta. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Model analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode analisis data tertata dalam situs untuk diskripsi. Hasil penelitian: (1) Perencanaan keuangan merupakan kegiatan inventarisasi semua kegiatan dan menghitung perkiraan kebutuhan dana penunjang, melakukan peninjauan ulang atas program awal berdasarkan kemungkinan tersedianya dana pendukung yang dapat dihimpun, menetapkan prioritas kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun pelajaran yang bersangkutan, melakukan perhitungan rinci pemanfaatan dana yang tersedia untuk masing-masing kegiatan, menuangkan perhitungan-perhitungan rinci tersebut ke dalam suatu format yang telah disepakati untuk digunakan oleh setiap sekolah, (2) pencatatan dan pertanggung jawaban keuangan sebagai pengguna dana, diwajibkan menyusun Surat Pertanggung jawaban (SPJ) keuangan kepada sumber dana, baik pemerintah pusat, propinsi maupun kota dan orang tua murid. Khusus pelaporan kepada orang tua murid dilakukan sekolah melalui papan pengumuman. Pelaporan disertai dengan kelengkapan dan berbagai data pendukung, yang berupa bukti pengeluaran, dan perincian pengeluaran keuangan. Laporan keuangan dibuat oleh bendahara diketahui oleh kepala sekolah dan komite sekolah setiap bulan sekali. Penyampaian laporan bulanan kepada masyarakat disampaikan dengan cara ditempel pada papan pengumuman, sehingga setiap masyarakat, melalui siswa dan komite sekolah dapat membaca laporan keuangan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18821/ 
787 0 |n Q100080372 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18821/  |z Connect to this object online