Kepemimpinan Kepala Sekolah Berbasis Pemberdayaan Guru Di SMP Negeri 3 Kedungjati

Fokus masalah penelitian ini (1) bagaimana menggunakan media audiovisual dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi pada siswa kelas V SD Negeri 1 Tanjung Boyolali Tahun Pelajaran 2011/ 2012; (2) bagaimana penggunaan media audiovisual dapat meningkatkan kemampuan siswa dal...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sumadi, Sumadi (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_18844
042 |a dc 
100 1 0 |a Sumadi, Sumadi  |e author 
245 0 0 |a Kepemimpinan Kepala Sekolah Berbasis Pemberdayaan Guru Di SMP Negeri 3 Kedungjati  
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/1/Bab_0.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/2/Bab_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/3/Bab_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/6/Bab_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/7/Bab_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/8/Bab_5.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/18/Dapus.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/18844/20/Lampiran.pdf 
520 |a Fokus masalah penelitian ini (1) bagaimana menggunakan media audiovisual dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi pada siswa kelas V SD Negeri 1 Tanjung Boyolali Tahun Pelajaran 2011/ 2012; (2) bagaimana penggunaan media audiovisual dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi pada siswa kelas V SD Negeri 1 Tanjung Boyolali Tahun Pelajaran 2011/ 2012. Tujuan penelitian ini adalah (1) mendeskripsikan penigkatan keaktifan siwa dalam pembelajaran apresiasi puisi dengan menggunakan media audiovisual pada siswa kelas V SD Negeri 1 Tanjung Boyolali; (2) mendekskripsikan peningkatan kemampuan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi dengan menggunakan media audiovisual pada siswa kelas V SD Negeri 1 Tanjung Boyolali Tahun Pelajaran 2011/ 2012. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yaitu kolaborasi antara peneliti dan guru kelas V untuk mengatasi permasalahan yang ada dalam pembelajaran. Subjek penelitiannya adalah siswa kelas V SD Negeri 1 Tanjung Boyolali sejumlah 20 siswa. Data penelitian ini adalah berwujud informasi yang berkaitan dengan keaktifan siswa dan kemampuan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi dengan menggunakan media audiovisual. Sumber datanya adalah tempat dan peristiwa, informan serta dokumen. Teknik pengumpulan datanya yaitu observasi, teknik wawancara, teknik tes, analisis dokumen, dan angket. Adapun teknik analisis datanya yaitu analisis model interaktif, yaitu reduksi data, menampilkan data, dan verifikasi data. Hasil penelitian ini, yaitu (1) Pemanfaatan media audiovisual yang berupa pembacaan puisi menggunakan VCD dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi. Siswa yang aktif selama apersepsi pada siklus I sebesar 55% (11 siswa dari 20 siswa); siklus II sebesar 80 % (16 siswa dari 20 siswa). Siswa yang aktif selama mengikuti pelajaran pada siklus I sebesar 60 % (12 siswa dari 20 siswa); siklus II sebesar 80 % (16 siswa dari 20 siswa). (2) Pemanfaatan media audiovisual yang berupa pembacaan puisi menggunakan VCD dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi. Hasil kemampuan siswa dalam pembelajaran apresiasi puisi mengalami peningkatan tiap siklusnya yaitu siklus I sebesar 60% (12 siswa dari 20 siswa); dari contoh siklus II meningkat sebesar 85% (17 siswa dari 20 siswa). 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/18844/ 
787 0 |n S200070065 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/18844/  |z Connect to this object online