Peningkatan Kedisiplinan Dan Kemampuan KomunikasiDalam Pembelajaran Matematika Melalui StrategiAktif College Ball(PTK Siswa Kelas X Semester II di SMK Prawira Marta Kartasura)
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji dan mendeskripsikan peningkatan kedisiplinan dan kemampuan komunikasi siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi aktif College Ball. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek penelitian yang dikenai tindakan adalah siswa kelas X...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_19582 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Ristanto, Ristanto |e author |
245 | 0 | 0 | |a Peningkatan Kedisiplinan Dan Kemampuan KomunikasiDalam Pembelajaran Matematika Melalui StrategiAktif College Ball(PTK Siswa Kelas X Semester II di SMK Prawira Marta Kartasura) |
260 | |c 2012. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/1/HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/2/BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/3/BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/4/BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/5/BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/13/BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/14/DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/18/LAMPIRAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/19582/20/PUBLIKASI.pdf | ||
520 | |a Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji dan mendeskripsikan peningkatan kedisiplinan dan kemampuan komunikasi siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi aktif College Ball. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek penelitian yang dikenai tindakan adalah siswa kelas X SMK Prawira Marta Kartasura yang berjumlah 20 siswa, sedangkan obyek penelitian adalah kedisiplinan dan kemampuan komunikasi matematika. Metode pengumpulan data dilakukan melalui observasi, metode tes dan catatan lapangan. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif dengan model alur. Validitas data menggunakan teknik triangulasi yaitu triangulasi sumber dan metode. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh: (1) Ada peningkatan kedisiplinan yang dapat dilihat dari meningkatnya indikator meliputi: a) taat pada aturan sebelum tindakan 15%, putaran I 50%, dan putaran II 75%, b) tepat waktu sebelum tindakan 20%, putaran I 65%, dan putaran II 85%, serta (2) Adanya peningkatan kemampuan komunikasi matematika yang dapat dilihat dari meningkatnya indikator meliputi: a) antusias berbicara sebelum tindakan 10%, putaran I 35%, dan putaran II 70%, b) antusias menulis sebelum tindakan 25%, putaran I 60%, dan putaran II 85%, c) kemampuan menggambar sebelum tindakan 15%, putaran I 45%, dan putaran II 75%, d) kemampuan menjelaskan konsepkonsep sebelum tindakan 10%, putaran I 35%, dan putaran II 70%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penerapan strategi aktif College Ball dalam pembelajaran matematika dapat meningkatkan kedisiplinan dan kemampuan komunikasi siswa. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a LB Theory and practice of education | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/19582/ | |
787 | 0 | |n A410080052 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/19582/ |z Connect to this object online |